Our Emergency Calls
  • Reads 52,624
  • Votes 4,038
  • Parts 47
  • Reads 52,624
  • Votes 4,038
  • Parts 47
Complete, First published Jan 20, 2023
- Pelangi memang muncul setelah hujan, tapi tidak setiap hujan memunculkan pelangi -

Mereka kira kebahagiaan adalah milik setiap manusia, tapi ternyata kebahagiaan hanya milik kesayangan semesta. 

Our emergency calls, tempat mereka mencurahkan semua isi hati dan kisah hidup yang mereka punya. Berbagi kepingan puzzle untuk melengkapi milik mereka yang  sebagian telah sirna. Entah bagaimana takdir akan mengarahkan mereka, yang pasti itu lah yang terbaik menurut sang pelukis semesta.

Keluarga ga cuma orang tua, kalian juga keluarga gue - Harsa

Nangis gaakan bikin lo keliatan lemah, ngga akan nurunin value lo juga - Skylar

Lo bisa jadiin gue tempat pulang, tempat istirahat waktu lo cape sama semua hal - Joviar
All Rights Reserved
Sign up to add Our Emergency Calls to your library and receive updates
or
#2semesta
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Rumah untuk adik adik - Lee Heeseung cover
Kehidupan Kedua Cello [END] cover
[2] adinata ; enhypen ✓ cover
Anak Tengah || Yang Jungwon cover
SEMICOLON || Enhypen cover
Sadewa's and his smile ||ENHYPEN SUNGHOON  cover
Dreaded family cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
selamat tinggal masa lalu... cover

Rumah untuk adik adik - Lee Heeseung

8 parts Ongoing

ini tentang mahesa aditama, anak laki-laki pertama yang menggantikan peran 'ayah' sekaligus 'ibu' untuk ketiga adiknya. ini tentang mahesa aditama, lelaki pendiam yang hanya memiliki 2 teman sedari sma hingga kuliah. ini tentang mahesa aditama, yang rela melakukan apapun demi adik adiknya. ini tentang mahesa aditama, yang tidak pernah memberi tahu siapapun tentang lukanya. asalkan adik adiknya bahagia, lukanya hanya perlu ia tutup rapat rapat.