The Rabbit Doll
  • Reads 26
  • Votes 8
  • Parts 8
  • Reads 26
  • Votes 8
  • Parts 8
Ongoing, First published Jan 21, 2023
Aku tidak berbohong! 

Aku tidak terkena gangguan mental atau semacamnya. Aku sungguh melihatnya dengan mata kepalaku sendiri.

Aku Sarah, remaja berumur dua belas tahun. Kisah ini berawal dari kedua orang tuaku  yang memutuskan untuk mengadopsi seorang gadis kecil dari panti asuhan yang entah ada dimana. Yang pasti orang tuaku bercerita jika tempat gadis itu berasal adalah panti asuhan yang indah dan penuh kasih sayang. 

Dia Hanna, gadis kecil yang datang bersama kedua orangtuaku. anak yang selalu penuh semangat dan mampu membuat siapa saja luluh, termasuk diriku. Kurasa tak ada masalah selain boneka kelinci merah muda usang kesayangannya. 

Kejadian-kejadian aneh mulai menghantuiku. Kemudian, secara kebetulan aku menemukan hal janggal pada boneka itu. Dan selanjutnya aku melihat boneka itu berjalan di tengah malam. Tidak ada yang menyadarinya termasuk Hanna sendiri. 

Tidak ada yang percaya padaku.

Misiku adalah melindungi orangtuaku dan Hanna dari boneka itu meski harus dianggap sebagai orang tidak waras. Apa yang harus kulakukan??

(Cerita ini berbentuk sebuah buku harian milik Sarah.)
All Rights Reserved
Sign up to add The Rabbit Doll to your library and receive updates
or
#191curse
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Abang Gaibku ( NCT Dream)  cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover
INDIGO | Jungfamliy ft Beomgyu cover
THE NIGHT BETWEEN US cover
MISTERI LORONG SEKOLAH [PROSES REVISI] cover
Pocong Pesugihan cover
Teror Buto Ijo cover
VAMPIR (HAECHAN HAREM) cover
PERSUGIHAN  cover
BALLERINA BERDARAH cover

Abang Gaibku ( NCT Dream)

37 parts Ongoing

Perhatian. Cerita ini hanya fiktif belaka, jika ada nama tokoh , tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata & tidak ada unsur kesengajaan~ Terinspirasi dari Nadia Omara~ 😁