Story cover for WHITE  by Hommykimimela
WHITE
  • WpView
    Reads 244
  • WpVote
    Votes 60
  • WpPart
    Parts 30
  • WpView
    Reads 244
  • WpVote
    Votes 60
  • WpPart
    Parts 30
Ongoing, First published Jan 23, 2023
Bumi tiba-tiba diterpa hujan meteor dan menyebabkan kekacauan dimana-mana. 

Meteorit yang terjatuh ternyata didapati membawa koloni virus yang tidak dikenali. 

Virus itu disebut sebagai 'virus monster' karena dapat mengubah manusia menjadi monster. 

Bersamaan dengan terjadinya bencana kelam yang menimpa bumi dan seluruh manusia terancam akan musnah karena virus, setahun setelah insiden meteorit, lahirlah anak bernama WHITE. 

White anak dari ilmuwan ternama lahir dengan anugerah kekuatan dari Tuhan. 

Manusia yang terjangkit virus dan berubah menjadi monster tidak dapat menyentuh White, virus dan  monster akan musnah jika berada di dekat White.
All Rights Reserved
Sign up to add WHITE to your library and receive updates
or
#116white
Content Guidelines
You may also like
The Curse Of Mahana (End) by ubur-uburlembek
36 parts Complete
"Dengar wahai bangsa manusia. Aku Jhoan Nieve Diavolo, Raja dari kaum Mahana, penguasa kegelapan. Mengutuk bangsamu, kehancuran akan menimpa dunia, kelak keturunanku akan lahir di tengah-tengah kalian. Merekalah yang akan membalaskan dendam atas penghinaan ini!" Dengan kibasan sayap yang memenuhi hampir seluruh langit di atas kepala bangsa manusia yang berkumpul untuk mengusir kaum minoritas dari keramaian tempat tinggal mereka, sang penguasa malam menyerukan kemurkaannya, membuat gemuruh petir berkilat mencekam. "Kutanamkan kebencian di setiap sudut hatinya, serta kemurkaan. kucabut seluruh perasaan dan emosi darinya, menjadikan ia layaknya monster untuk pembalasan bangsa kami, atas segala hal yang telah kami korbankan untuk menjaga keseimbangan. Kalian yang telah lama kami jaga, pada akhirnya menodongkan senjata tanpa tahu malu. Sekarang rasakanlah kemurkaan yang sekarang kami timpakan." sang pangeran kegelapan ikut menyerukan amarahnya, mengayunkan pedang emasnya pada langit dengan kilat merah menyala dari ujung pedang tersebut. Kekecewaan menikam, merajam bahkan mempermalukan dirinya. Sungguh, kemurkaan saja tidak cukup. Kutukan bangsa Mahana memberikan mimpi buruk bertahun-tahun silam, kengerian di hari itu tidak ada satu pun yang melupakan. mereka yang melihat dapat selalu merasakan ketakutan itu, tak terelakkan kekacauan di dunia muncul. meski kaum kegelapan telah menghilang tanpa jejak, tak bersisa satu pun petunjuk di mana mereka tinggal, seolah lenyap dari permukaan bumi atau menghilang dari galaxy. namun, yang mereka tinggalkan tidak juga ikut tersapu oleh ketidak beradaan mereka. 10 Juli 2020
CODE: FAUST by RaiiyaRay
56 parts Complete
" The world is on chaos and despair " ...... ... " The world is turning into hell " ...... ... Tahun 2028 , bumi terserang sebuah penyakit misterius yang membuat manusia menjadi monster , bahkan virus tersebut membuat efek yang sama kepada hewan yang terjangkit dengan virus ini sama seperti manusia , terjangkit dengan virus ini sama dengan keputus asaan , tidak ada yang bisa menyembuhkan virus ini , siapa pun tidak bisa membantu mu , dikucilkan di jauhi , dan terisolasi dan pada akhirnya kamu berakhir mati dan berubah menjadi mutant . Dengan terjadi nya outbreak , dunia perlahan perlahan mulai runtuh , gedung gedung hancur akibat kerusakan yang di buat oleh para monster , yaitu para infected dan juga reated , dua kategori mutant atau monster yang terjangkit virus yang sama , di tahun 2036 manusia telah hidup bertahun tahun di dunia yang sudah jadi neraka ini , peraturan sudah berubah , yang kuat yang akan bertahan sementara yang lemah akan mati terlahap waktu dan mutant . Manusia mulai membuat faksi serta group mereka masing masing , bahkan pemerintah pun mulai kembali bangkit dan memonopoli semuanya. The Government , Black beast , nomads , striker , freedom , the orders dan bahkan faksi militer seperti ghost vulture , gray skull unit dan strider knight pun mulai bangkit dan berjalan kembali . " Perang masih terjadi , meskipun dunia ini berubah " Plague , seorang profesor ahli dalam tubuh manusia bahkan sebelum jadi profesor ia dulu adalah seorang dokter , nama asli dia adalah Dr. Plague , nama ini belum sepenuhnya nama dia yang sebenarnya , dengan tekad dan niat nya ia ingin mengembalikan dunia seperti semula , dengan begitu dia bisa membayar dosa dosanya di masa lalu , Tapi , dibalik dunia yang seperti ini , perang masih berjalan dan mutant bahkan radioaktif dimana mana , ada misteri yang menyelimuti mengapa ini semua terjadi .
You may also like
Slide 1 of 10
PATH FROM END : ONE Last Bullet [Complete] cover
Frostveil [COMPLETE] cover
The Curse Of Mahana (End) cover
KISAH JAGAD RAYA cover
𝐓𝐇𝐄 𝐏𝐈𝐎𝐍𝐄𝐄𝐑𝐒 (𝐒𝐄𝐀𝐒𝐎𝐍 𝟐)  cover
RAVEN BLOOD: VRYDATOR  cover
(End) Doomsday Stewed Salted Fish cover
World Of Chaos  cover
ON THE DARKNESS [ON GOING] cover
CODE: FAUST cover

PATH FROM END : ONE Last Bullet [Complete]

18 parts Complete Mature

Cover by : @triessyy Meteor pernah memusnahkan dinosaurus, membuat dunia berputar ke arah evolusi. Sekarang, meteor kembali jatuh ke bumi. Lalu, Apa giliran manusia yang musnah karena bongkahan batu besar itu? Tidak, kali ini bukan kehidupan melainkan batas antara fiksi dan kenyataan lah yang musnah, dengan munculnya kekuatan absurd dari sisa-sisa meteor Solis. Dunia kembali berevolusi ke arah yang belum diketahui. Inilah kisah sang pertama, Cade Baldwin. Sebuah akhir yang menciptakan jalan menuju awal kebenarannya! Note * : Cerita ini murni ide saya sendiri dengan INSPIRASI beberapa series terkenal. Jika ada yang INGIN melakukan PLAGIAT pada cerita ini, lebih baik pikir beberapa kali sebelum melakukannya atau bahkan jangan dipikirkan sama sekali! Kenapa? Karena saya punya bukti mulai dari prototype cerita sampai data-data lainnya. Dan kalau ada kesamaan cerita, saya minta maaf, tapi ini murni buatan sendiri dari hasil imajinasi. Ini buku pertama dari beberapa sequel yang akan dibuat kedepannya. Note ** : Penulis buku ini adalah orang yang ceroboh, mungkin banyak kesalahan dalam penulisan atau penceritaan Jangan memplagiat cerita ini!