Story cover for TRACKING by OktobriAkhirudin
TRACKING
  • WpView
    Reads 113
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 25
  • WpView
    Reads 113
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 25
Ongoing, First published Jan 26, 2023
Henry yang buta arah karena tidak menemukan titik cerah dari sebuah kasus yang menyangkut kematian anak tertuanya, kini mulai gusar. Ia yakin ada beberapa informasi yang ditutup-tutupi oleh pihak kepolisian.

Lelaki berusia 40 tahun ini kemudian mengumpulkan 10 orang paling berbakat dari bidangnya. Ia sampai membebaskan seorang napi dari penjara di Brooklyn agar orang itu bergabung ke dalam timnya.

Henry dibantu oleh Bee yang tidak lain adalah sahabat terdekat mendiang putrinya. Bee adalah seorang pelajar berusia 17 tahun dengan penampilan polos dan memancarkan aura kutu buku di sekelilingnya. Namun, anak ini sangat ramah, periang, dan selalu bisa menjernihkan pikiran Henry ketika ia sedang terpuruk.

Selain untuk mengupas kasus kematian putrinya, Henry juga membuat rencana lain untuk melawan sebuah organisasi gelap yang disinyalir memasok senjata api secara ilegal kepada preman-preman di Amerika.

Ke-10 orang ini akan dilatih untuk menjadi agen khusus dari organisasi rahasia yang ia bentuk. Berbekal kemampuannya saat masih menjadi agen pemerintah lelaki ini berjanji untuk mencurahkan semua ilmunya kepada para pemuda yang kini ia anggap teman dan anak-anaknya

Saat Henry berhasil masuk ke dalam organisasi incarannya selama ini, ia malah menjerumuskan diri ke dalam bahaya yang bahkan ia tak tahu jalan keluarnya. Karena kesalahan yang Henry buat, beberapa orang dari timnya menjadi terancam kehidupannya.

Di saat tidak terduga bantuan datang dari seseorang yang selama ini ia remehkan. Bantuan ini menghilangkan satu masalah yang Henry buat.

Henry bertekad untuk masuk lebih dalam untuk menyelidiki organisasi gelap ini, karena sesuai dugaannya bahwa organisasi ini punya rantai yang cukup panjang dan akar yang cukup dalam sehingga tidak mudah untuk menghancurkannya. Ia juga bersumpah akan menghancurkan siapa saja yang berada di dalamnya.
All Rights Reserved
Sign up to add TRACKING to your library and receive updates
or
#350revenge
Content Guidelines
You may also like
CRIMINAL MINDS : THE BEGINNING by lillaphams
4 parts Ongoing
THE CRIMINAL MINDS: THE BEGINNING Genre: Psychological Crime Thriller | Action | Mystery Tema Musim: "Semua pola punya awal. Semua awal menyimpan luka." ── ── ── ── ── ── ── ── SINOPSIS: Sebuah tim rahasia dibentuk dalam senyap: KODE, unit investigasi elite berisi para ahli dengan masa lalu kelam dan keahlian tak lazim. Di bawah kepemimpinan Radley Anggara Valen, mantan agen senior yang menyimpan trauma kehilangan rekan, mereka ditugaskan untuk membongkar serangkaian kasus pembunuhan brutal yang ditandai simbol aneh-kasus yang tidak bisa diselesaikan oleh divisi manapun. Dalam tim ini, hadir Seraphine Nayaka Amara, profiler jenius dengan intuisi tajam namun jiwa yang dihantui masa lalu. Bersama Parker Wiratama Elric, mantan hacker underground yang lebih nyaman bicara dengan kode ketimbang manusia, dan Nindya Alara Cahyaning, agen undercover dengan kemampuan penyamaran dan observasi luar biasa, mereka menyusuri jejak kejahatan yang saling terhubung satu demi satu. Menambah kekuatan di lapangan adalah Mason Bagas Pranadipa, agen tempur dengan insting bertahan hidup tinggi dan kecerdikan taktis dalam tekanan ekstrem. Dan Jarel Mahesa Alvendra, rekan lapangan yang tajam, cepat tanggap, dan memiliki kepekaan sosial yang tak biasa-sering menjadi penyeimbang dalam tim yang penuh ketegangan. Namun ketika pola yang mereka kejar mulai membentuk wajah baru-sosok bayangan bernama Echo, ancaman tak kasat mata yang tahu terlalu banyak-perburuan berubah menjadi perang psikologis. Satu demi satu rahasia lama terbongkar, menguji kepercayaan, integritas, dan loyalitas di antara mereka. Sementara teka-teki semakin dalam, tim ini dipaksa memilih: tetap percaya satu sama lain atau jatuh ke dalam jebakan musuh yang mengendalikan mereka sejak awal. Karena terkadang... musuh terbesar bukan orang asing. Tapi masa lalu yang belum selesai.
TroubleKiller Season 2 by Zyfexx
10 parts Ongoing
Setelah pertarungan panjang melawan geng TroubleMaker dan Killer Nerd berakhir, dan setelah fraksi pemberontak Black Raven serta ancaman BlueRascals berhasil disingkirkan, sekolah akhirnya kembali damai. Tidak ada lagi perkelahian brutal di lorong-lorong, tidak ada lagi perundungan yang menindas mereka yang lemah. TroubleKiller berhasil membawa kedamaian... setidaknya, di mata semua orang. Namun di balik semua itu, tersisa satu jiwa yang terbakar oleh dendam. Henzy-anggota Geng Nerd Class-masih dihantui oleh kematian sahabatnya, Erlangga. Ia menyaksikan langsung bagaimana nyawa Erlangga direnggut oleh seseorang yang mengenakan aksesoris berwarna biru-warna khas TroubleKiller. Dalam trauma dan kebingungannya, Henzy menarik diri dari dunia. Ia berhenti sekolah, mengurung diri di rumah, dan menjalani homeschooling selama satu bulan penuh. Dalam kegelapan itulah, muncul seseorang yang tahu betul cara menyalakan kembali api kebencian: Rio. Dengan kelicikan dan manipulasi halus, Rio menyusup ke dalam luka hati Henzy, membisikkan kebohongan demi kebohongan. Ia membuat Henzy percaya bahwa TroubleKiller adalah pengkhianat, bahwa mereka adalah pembunuh sahabatnya. Henzy yang dulu adalah simbol harapan bagi para korban perundungan, kini perlahan berubah menjadi senjata paling berbahaya-dan yang paling mengenal kelemahan TroubleKiller. Sebuah badai baru mulai terbentuk. Dan kali ini, musuh terbesarnya bukanlah geng luar... Tapi dendam yang lahir dari kesalahpahaman, dan seorang teman lama yang kini siap menjadi musuh.
LEVEL (Easy) by AquariousFlower
57 parts Complete
Di sebuah sekolah yang tampak biasa, tersembunyi dunia yang penuh rahasia, kekuatan, dan pertarungan yang tak terlihat oleh siswa biasa. Hanif, seorang remaja yang awalnya lugu dan penakut, tak pernah menyangka bahwa kehidupannya akan berubah drastis saat ia tanpa sadar melangkah ke dalam dunia yang lebih gelap dan berbahaya. Ketika persaingan di sekolah bukan hanya soal nilai, tetapi juga kekuatan fisik dan pengaruh, Hanif mendapati dirinya terjebak dalam hierarki yang dikendalikan oleh kelompok-kelompok kuat. Namun, di balik kelemahannya, Hanif memiliki sesuatu yang jarang dimiliki oleh banyak orang-keberanian yang muncul saat ia benar-benar terdesak. Perjalanannya membawanya lebih dekat dengan Sabel, seorang gadis yang begitu Cantik, pintar, dan cuek. Di tengah persaingan antar kelompok, kekuasaan yang dimainkan oleh senior, dan bahaya yang mengintai di setiap sudut, Hanif harus belajar bertahan hidup. Tapi semuanya berubah saat satu insiden di malam hari membuka mata Hanif bahwa ancaman tidak hanya datang dari dalam sekolah, tetapi juga dari dunia luar yang lebih brutal dan mematikan. Dengan masa depan yang penuh ketidakpastian, Hanif memutuskan satu hal-ia tidak akan menjadi lemah lagi. Dan sementara itu, seseorang kembali ke dunianya yang sebenarnya, tempat di mana aturan jalanan jauh lebih berbahaya daripada yang bisa dipahami Hanif. "Pertarungan di Balik Bayangan" bukan hanya kisah pertarungan fisik, tetapi juga perjalanan seorang pemuda menemukan arti kekuatan sejati di tengah dunia yang penuh tipu daya, rahasia, dan ancaman yang datang dari berbagai arah.
Moonlit Floor (Kiss Me) by hancocki
52 parts Complete
Lalisa Manoban adalah seorang backend engineer di sebuah perusahaan kecil di Seoul yang tidak pernah naik pangkat selama tiga tahun bekerja. Meski gajinya pas-pasan, Lisa tetap bertahan karena suasana kantor yang nyaman dan atasan yang ramah. Di luar pekerjaannya, ia adalah pemilik toko fashion kecil bernama Monthly Revenue - LISA & Co., yang menjual sepatu dan pakaian hasil desain tim kecilnya yang penuh semangat. Meski belum balik modal, mereka terus berusaha dengan sepenuh hati. Namun hidup Lisa berubah drastis setelah sebuah peristiwa tak terduga. Di malam penuh tekanan setelah lembur dan melihat kurva penjualan tokonya yang suram, ia memutuskan makan di restoran bintang tiga untuk menenangkan hati. Di sana, tanpa sengaja ia terlibat dalam sebuah ciuman misterius dengan seorang wanita glamor yang tak dikenalnya. Belakangan ia baru menyadari-wanita itu adalah Jennie Kim, selebritas internasional, CEO dari perusahaan raksasa Ruby Jane Atelier Company, dan ikon global. Kehidupan Lisa berubah perlahan namun pasti. Sistem backend yang ia rancang tiba-tiba dipromosikan oleh perusahaan misterius. Toko kecilnya mendadak viral setelah dipromosikan gratis oleh model ternama. Di tengah kebingungan dan ketenaran yang mendadak, Lisa merasa kewalahan. Apalagi ketika media mulai membicarakan ciuman rahasia Jennie Kim dengan "kekasih misterius", yang sebenarnya adalah dirinya. Lisa harus menyeimbangkan kehidupannya yang biasa-biasa saja dengan dunia glamor yang mulai menyeretnya masuk. Akankah ia sanggup bertahan di antara dua dunia yang sangat berbeda? Atau semuanya akan runtuh begitu rahasia satu per satu terbongkar.
Horny 3: The Marshall by blacktothepink23
3 parts Ongoing
Dunia ini berjalan dikendalikan oleh suatu sistem, dan yang memiliki sistem itu adalah mereka yang berada di puncak piramida dunia, mereka yang tergolong sebagai Manusia Satu Persen. Mereka yang memiliki tujuan berbeda dengan ambisi yang dipenuhi oleh keserakahan. Marshall adalah salah satu pengendali sistem, penyeimbang dari sistem yang sudah dibangun sejak ratusan tahun yang lalu. Bukan berarti mereka dermawan atau berhati malaikat. Kekayaan yang mereka miliki dibangun dengan air mata, keringat dan darah. Namun, mereka selalu tahu untuk membatasi keserakahan. Marshall selalu bicara tentang kehormatan nama besar keluarga yang mereka miliki, kekuasaan yang selalu dipenuhi oleh trik, intrik, dan pengkhianatan. Mereka selalu bicara tentang kejayaan penuh ambisi yang diwarnai oleh darah maupun cinta untuk tetap mempertahankan mahkota. Karena suatu kejayaan itu selalu dilambangkan dengan emas dan berlian. Abigail Marshall merupakan wanita yang sangat berpengaruh dan disegani oleh semua orang. Dunia diibaratkan papan catur untuknya. Setiap serangan yang ia terima, hanya akan jadi pondasi lain untuk tahtanya. Bidak yang ia mainkan tidak pernah menelan kekalahan, asal tidak ada yang berkhianat. Tentang kejayaan dan kekuasaan, agaknya Semesta memberikan semua keberuntungan itu pada Abigail. Dengan baiknya Semesta mengirimkan menantu seperti Jennie Marshall Kim, yang akan selalu memastikan tidak akan ada pengkhianat yang bisa lolos dari pengamatannya. Semesta juga memberikan Abigail enam putri yang hebat, di mana mereka menghasilkan cucu-cucu berkualitas yang akan mewarisi legacy ratusan tahun nama besar Marshall. Inilah mereka, The Marshall....
Moving In The Dark  by Aqiilah170511
7 parts Ongoing
Sinopsis "Moving In The Dark" Di balik kehidupan mereka sebagai siswa biasa di salah satu SMP di Indonesia, Alkana dan teman-temannya menyimpan rahasia besar. Mereka bukan anak-anak biasa mereka adalah agen rahasia yang telah dilatih sejak kecil. Lahir dan dibesarkan di London, mereka terpaksa meninggalkan tanah kelahiran mereka saat nyawa mereka terancam. Demi keselamatan, mereka dikirim ke Indonesia dan harus menetap di sana hingga usia 17 tahun. Pada usia 8 tahun, mereka memulai misi pertama mereka di Indonesia. Selama tiga tahun, mereka menjalankan tugas dengan cermat hingga akhirnya bisa hidup normal kembali di usia 11 tahun. Namun, ketenangan itu hanya sementara. Di usia 13 tahun, mereka kembali ke dunia bayangan, menghadapi ancaman lama yang belum sepenuhnya hilang. Selama dua tahun, mereka menikmati kehidupan sebagai remaja biasa, tapi kebahagiaan itu runtuh saat sebuah misi mendesak memaksa mereka kembali beraksi kali ini demi keselamatan teman-teman mereka di sekolah. Segalanya berjalan sesuai rencana, hingga satu kesalahan mengubah segalanya. Salah satu teman kelas Alkana tanpa sengaja mendengar percakapan rahasia mereka. Identitas yang selama ini mereka sembunyikan mulai terungkap. Kini, bukan hanya misi yang harus mereka selesaikan, tapi juga perjuangan untuk tetap bertahan dalam gelap, melindungi diri mereka sendiri, teman-teman mereka, dan rahasia yang seharusnya tidak pernah terungkap. Dipimpin oleh Alkana, kelompok ini harus menghadapi kenyataan bahwa kegelapan bukan lagi sekadar tempat mereka bersembunyi tetapi medan pertempuran di mana mereka harus bertahan hidup.
You may also like
Slide 1 of 10
Putri Angkat Pemburu Kegelapan  cover
i'm Pick Me Girl cover
CRIMINAL MINDS : THE BEGINNING cover
TroubleKiller Season 2 cover
LEVEL (Easy) cover
Moonlit Floor (Kiss Me) cover
Horny 3: The Marshall cover
RICHE: Mission or Revenge (Completed)  cover
AVALON AGENCY | AvA cover
Moving In The Dark  cover

Putri Angkat Pemburu Kegelapan

9 parts Ongoing

Kobayashi, seorang pegawai kantoran yang tewas karena kelelahan kerja, terbangun kembali sebagai bayi hasil eksperimen di dunia fantasi kelam Type-Moon. Ia dikaruniai kekuatan kutukan misterius: setiap kekerasan yang diarahkan padanya akan terpantul balik kepada penyerang hingga seribu kali lipat, sementara Kobayashi sendiri nyaris tak terluka. Bayi berkemampuan luar biasa ini ditemukan oleh dua eksekutor Gereja, Ciel dan Narbareck. Alih-alih dimusnahkan sebagai abominasi, Kobayashi kecil justru diambil menjadi anak angkat oleh Narbareck, pemimpin Burial Agency yang kejam dan dingin. Bertahun-tahun kemudian, Kobayashi tumbuh di tengah kerasnya lingkungan Burial Agency. Ia menjalani pelatihan brutal para pemburu kegelapan, menghadapi misi-misi suci nan berbahaya, dan mendapati komedi hitam terselip di antara pertumpahan darah. Narbareck mendidiknya layaknya membesarkan sebuah senjata mematikan. Namun tanpa disadari, perlahan tumbuh sebuah ikatan tak lazim di antara keduanya-ikatan keluarga yang enggan mereka akui keberadaannya. Dalam dunia penuh aksi brutal, drama kelam, dan ironi menyesakkan, mampukah Kobayashi mempertahankan nurani serta akal sehatnya? Dan sanggupkah Narbareck mengakui sisi keibuannya yang tersembunyi di balik fanatisme dan darah?