PRIA PEMANJA LIDAH
  • LECTURAS 278
  • Votos 18
  • Partes 1
  • LECTURAS 278
  • Votos 18
  • Partes 1
Continúa, Has publicado ene 26, 2023
Ternyata modal ganteng saja tidak cukup untuk menjamin kesejahteraan hidup. Buktinya, Jay (28 tahun) yang tampan paripurna kini harus terluntang-lantung di jalan dan berteman sepi.

Jay dipecat dari hotel tempat dia bekerja sebagai juru masak tanpa diberikan gaji terakhir yang menjadi haknya. Mendadak penggangguran membuat Jay harus putar otak mengatur sisa uang termasuk membayar sewa apartemen.

Di tengah kegalauan hatinya itu Jay bertemu dengan Rissa (25 tahun), seorang penari tiang di club malam yang tengah menangis di halte bus. Singkat cerita, dua orang yang bernasib sama mirisnya itupun memutuskan menyewa sebuah rumah sederhana untuk ditempati bersama.

Apakah yang akan terjadi jika seorang juru masak pemanja lidah, tinggal satu atap dengan seorang penari yang suka bertindak seenaknya? 

"Dada ayam saja aku buat enak, apalagi kamu?" - Chef Jay
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir PRIA PEMANJA LIDAH a tu biblioteca y recibir actualizaciones
or
Pautas de Contenido
Quizás también te guste
Quizás también te guste
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Dark Love cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Hello, KKN! cover
Double Trouble cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Trapped With My Brother Friend cover
GAVIN 21+ cover
Obsession cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

35 Partes Continúa

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)