Other sides of me
  • Reads 13,890
  • Votes 2,345
  • Parts 78
  • Reads 13,890
  • Votes 2,345
  • Parts 78
Ongoing, First published Jan 29, 2023
#SESE#STORY.
"Jangan meminta hal yang tak dapat ku berikan, terutama cinta" -Anna-



"Bagaimana hanya dengan suaramu,aku bisa sejatuh ini mencintaimu?

Aku rasa cinta memang buta" -Regan-


"Takdir memang suka bercanda, aku yang berjuang setengah mati. 

Dan kamu yang terlalu santai malah menjadi yang terbaik" - deva-


" Jika diamku membuatmu tetap disini,maka tak mengapa jika aku harus mencintaimu dalam diam selamanya" -diego-

>>>><<<<
Menceritakan kehidupan seorang gadis bernama Anna, 
Gadis ini seorang mahasiswa jurusan seni dan bekerja sampingan sebagai seorang penyiar di salah satu stasiun radio ternama. 
Gadis ini memiliki kepribadian yang dingin dan terkesan arogan dalam kesehariannya, namun saat sedang siaran dia akan menjadi pribadi yang ceria dan menyenangkan. 
Bahkan suaranya mampu membuat seorang pemuda bernama Regan jatuh cinta tanpa pernah melihatnya,padahal selama ini mereka satu universitas.. 
Bagaimana kelanjutan kisah mereka?. 


Tunggu sequel ke-3 aku tamat ya😁
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Other sides of me to your library and receive updates
or
#38kangmina
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kehidupan Kedua Cello cover
FORBIDDEN BONDS cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
Arlio Pradipta Alexander [REVISI] cover
SAHMURA [END]✔ cover
MENJADI BABY SITTER  cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
Kisah Tak Sempurna [Slow Up] cover
Duke's Grip cover
MATHERA cover

Kehidupan Kedua Cello

40 parts Ongoing

Cello, seorang yatim piatu yang hidup susah, mengalami kecelakaan dan terbangun dalam dunia novel yang pernah ia baca. Ia menjadi anak bungsu keluarga berpengaruh, tetapi dibenci dan dikucilkan karena dianggap bukan darah daging mereka. Keluarga Fernando justru memanjakan anak lain yang mereka yakini sebagai darah daging mereka. Namun, kebenaran terungkap anak yang mereka banggakan ternyata hasil penukaran bayi oleh musuh mereka, sementara Cello adalah anak kandung yang sebenarnya. Penyesalan menghantui keluarga Fernando, tetapi kini Cello harus memilih menerima mereka kembali atau menjalani hidupnya sendiri.