Ratna Kusuma Dewi seorang gadis yang memiliki kemampuan melihat hal tak kasat mata, keinginan nya berawal mula mendengarkan kisah pejuang dari kakeknya, namun sayang nya, kemampuan nya merupakan garis takdir dalam turunan keluarganya. Akan tetapi setelah ia menyadari kemampuannya sudah dapat digunakan ia belum mampu menerima kemampuan yang ia miliki. Lantas apa saja yang telah dilalui Ratna Kusuma selama ia memiliki kemampuan yang ia punya?All Rights Reserved
1 part