Story cover for Cassandra!  by Safaraxn
Cassandra!
  • WpView
    Reads 54,662
  • WpVote
    Votes 2,925
  • WpPart
    Parts 30
  • WpView
    Reads 54,662
  • WpVote
    Votes 2,925
  • WpPart
    Parts 30
Ongoing, First published Jan 29, 2023
"Lo berdua kenapa sih?"

"Kita mau deket sama lo?!"

"Seharusnya kalian deketin kak Razka bukan gue!"

***

"Sayang!"

"Sape lo?"

"Calon suamimu di masa depan!"

"Satu kata buat lo, ANJIRRR!"

***

Gadis yatim piatu yang meninggal karena jatuh dari tingkat kini malah bertransmigrasi ke dunia novel yang ia baca sesaat sebelum meninggal. Tapi, ada sebuah rahasia besar dalam hidupnya, hidup si asli dan si palsu.

Kepoin yuk ceritanya!!
All Rights Reserved
Sign up to add Cassandra! to your library and receive updates
or
#740bar-bar
Content Guidelines
You may also like
Vellyn The Strange Woman (Re-publish)  by ZiaaKawaiii
17 parts Ongoing
(𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐬𝐢 𝟏) (berani copy? gua gampar lu) "Gue mau lo jadi pacar gue." "Tapi gue gamau" "Sebutin alasan lo nolak gue." "Gue cerewet. Lo yakin bakalan sabar buat ga ngegampar gue yang suka yapping?" "Justru itu alasan Tuhan nyiptain telinga buat gue. Always here to listen to your lovely voice, babe." "Gue paling benci sama yang namanya perselingkuhan. Lo yakin bakalan setia?" "Gue gak akan selingkuh, kecuali Tuhan ciptain lo lebih dari dua." "Gue matre." "Gue kaya. Kuras harta gue, sayang" "Gue suka cewek." "Gue semantep ini dianggurin dan lo lebih milih cewek? Haruskah gue tunjukin seberapa lebih gue bisa muasin lo dibanding cewek?" Sinting. Satu kata yang keluar dari mulut Vellyn mendengar jawaban dari Naren yang benar-benar membuat nya bungkam. Ah... rupanya Vellyn tak sadar diri. Julukan itu juga berlaku kepadanya yang dengan tidak tahu malu mengejar laki-laki lain. "Kalau aku jadi kapal, kamu adalah nahkodanya. Laut boleh luas, ombak boleh mengguncang, tapi aku akan selalu percaya kita akan berlabuh di dermaga yang sama" Samuel melirik gadis itu tidak minat. "Mas El, kamu mau kopi? Atau tak kokopi?" "Dasar sinting." Amanda dan Bela harus kehilangan nyawa karena sosok kuntilanak yang menggangu perjalanannya dan membuat nya kecelakaan sampai akhirnya meregang nyawa ditempat. Namun, didunia lain dengan waktu yang sama, kecelakaan juga terjadi membuat kehidupan Amanda berubah total. Tiada hari tanpa kegilaan tokoh-tokoh cowok yang mengejarnya. Termasuk dirinya sendiri. [Selalu vote sebagai bentuk apresiasi kepada author]
You may also like
Slide 1 of 9
Transmigrasi Figuran cover
Important Figuran (END) cover
BAYANGAN SANG KETUA cover
Jiwa Yang Berbeda ? (End) cover
UMBRELLA cover
MYSTERIOUS BOY'S  cover
Vellyn The Strange Woman (Re-publish)  cover
KISAH TANPA ENDING ✓ cover
Transmigrasi Anindita To Audy  cover

Transmigrasi Figuran

69 parts Complete

[FOLLOW SEBELUM BACA] Refara, seorang gadis cantik yang hidup sebatang kara. Sejak kecil ia tinggal di panti asuhan dan memutuskan untuk hidup mandiri saat masuk Sma. Namun ia harus kehilangan nyawanya karena menyelamatkan Abang angkatnya yang nyaris tertembak oleh musuh bisnis keluarganya. Apa jadinya jika Refara bertransmigrasi ke tubuh adik protagonis pria di novel yang baru saja dibacanya? Penasaran? Yuk baca. Jangan lupa tinggalkan jejak ya~ Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan tokoh, tempat kejadian, ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata. Up: suka-suka