Laskar Mimpi : Dream-on
  • Reads 20,554
  • Votes 2,325
  • Parts 66
  • Reads 20,554
  • Votes 2,325
  • Parts 66
Ongoing, First published Jan 31, 2023
Kegelapan mulai mengusik kedamaian dunia, mereka menyebutnya "Nightmarines". Armada kegelapan yang di pimpin oleh "Queen Aressa", memanfaatkan mimpi buruk seseorang untuk mengubahnya menjadi Synergi Negatif, yang kelak akan tercipta monster perwujudan mimpi dari energi tersebut. Dengan di kawal oleh panglima kuat "THE MYTH".

Badai besar telah di depan mata, tiba waktunya para remaja yang terpilih menjadi Laskar, akan mengemban tugas untuk menjaga dan memurnikan kembali mimpi yang telah terkontaminasi oleh kegelapan serta menyelamatkan mereka yang terperosok ke dalam jurang keputusasaan tak berujung, para Laskar akan bersatu sampai waktunya tiba, untuk menumbangkan jajaran sampai dengan pimpinan terkuat dari armada kegelapan "Nightmarines".

Highest Rank :
Rank #1 Sentai (08/02/23)
Rank #2 superhero (09/02/23)
Rank #1 ajilditto (12/02/23)
Rank #1 tokufans (23/03/23)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Laskar Mimpi : Dream-on to your library and receive updates
or
#149mimpi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Semicolon [END] cover
GHOST SCHOOL  cover
Aeris Joevanna cover
My Little Sister [END] cover
City of Dead(Completed) cover
T W I N S ?(END) cover
 Npc atau figuran gak ngapain kan? cover
ALFERIA cover
Mati Rasa  cover

Semicolon [END]

25 parts Complete

Apakah kalian pernah dibenci oleh keluarga sendiri?