Rindu Sendiri
  • Reads 275
  • Votes 7
  • Parts 1
  • Reads 275
  • Votes 7
  • Parts 1
Ongoing, First published Feb 10, 2023
On going

Melly Kemala Deviyanti tak pernah menyangka, bahwa ia akan dipertemukan dengan cinta pertamanya semasa putih abu-abu. Laki-laki yang diam-diam ia kagumi sewaktu Sekolah Menengah Atas, kini menjadi atasannya. Jantungnya masih berdebar-debar saat ia dekat dengan laki-laki itu. 

Ia berpikir cintanya terbalaskan, hingga ia menyerahkan keperawanannya untuk laki-laki yang bernama Ivan sanjaya.

Sampai di mana, kenyataan pahit harus ia terima. Bahwa laki-laki itu tidak pernah mencintainya.

"Ka-mu... belum mencintai aku?" 

"Maaf."

"Kamu jahat, Van!" Melly memukul-mukul dada laki-laki itu.

Hingga Ivan menangkap tangan Melly. "Ini juga nggak sepenuhnya salah aku! Aku nggak maksa. Kamu yang nyerahin diri kamu sendiri."

"Aku pikir karena kita udah punya perasaan yang sama!" Melly mulai menangis terisak. "Gimana kalau nanti aku- "

Ivan mengangkat tangannya. "Cukup, jangan mikir aneh-aneh! Kamu tinggal minum pil setelah ini, simple, kan? Aku nggak mau sampe kamu hamil dan ngerengek minta aku nikahin. Nggak... aku nggak akan nikahin kamu. Kita berdua ngelakuinnya karena sama-sama suka dan nggak pernah ada pemaksaan atau penolakan di sini. Paham kamu?!"

Hai semua... ini ceritaku yang ke dua, semoga suka yaah. Maaf kan aku yang masih jauh dari kata sempurna.

Jangan lupa follow akun Instagram ku @yunita buncit dan @story.buncit biar tau kapan aku update ceritaku.
Terima kasih semuanya....
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Rindu Sendiri to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
GAVIN 21+ cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Hyper cover
Hello, KKN! cover
Trapped With My Brother Friend cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Dark Love cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

36 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)