Story cover for Once, A Flower Grows On My Grave by apeaceofyourmind
Once, A Flower Grows On My Grave
  • WpView
    Reads 27
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 27
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published Feb 20, 2023
"Anda memilih saya untuk menjadi istri anda, namun saya tidak menyangka pernikahan kita hanya berujung menjadi kuburan kedua bagi saya." tangis Olivia semakin menjadi disaat Ethan bungkam tak bisa menjawab pertanyaan yang diajukan oleh Olivia. 

*~*~*~*~*~*~*~*
Olivia adalah seorang wanita muda dari keluarga Brooke yang dihormati dan disegani oleh masyarakat di Kerajaan Pinewood. Ia menikah dengan Ethan Hadley yang menjadi tunangannya sejak ia berumur 5 tahun, tepat di usia 20 tahun Ethan Hadley menikahinya. Kehidupan pernikahan Olivia tidak berjalan sesuai dengan yang ia harapkan, ia semakin terpuruk dan semakin menderita karena kebebasan berbahagianya direnggut untuk kedua kalinya. Bagaimana cara Olivia bisa mendapatkan hak bebasnya untuk menjadi manusia yang layaknya berbahagia?
All Rights Reserved
Sign up to add Once, A Flower Grows On My Grave to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Please, Love Me! cover
My Lovely Wife [END] cover
My Perfect Doll cover
BLOODY, SLUTTY, AND PATHETIC ✓ cover
The Most Powerful Magic cover
The Boy Who Strayed  cover
Dear.  Pak DIMAS ( Selesai ) cover
[18+]The Second Waltz - 1st Ballroom Series  (HALF PUBLISHED): Ebook Available cover
Trapped: Darkest Side of The Malfoy cover

Please, Love Me!

32 parts Complete

"Kupeluk tubuh rapuhmu erat. Tak akan kubiarkan kau lari dariku. Aku selalu berada disampingmu. Walau kau tak akan membalas perasaanku, aku akan selalu mencintaimu. Please, love me!" -Joanna Carey- "Pelukanmu menghangatkan hatiku yang dingin. Menghidupkan jiwaku yang mati. Membangunkan ragaku yang hancur. Dan kau berhasil mengembalikan senyuman tulusku walau hanya setipis kertas. Pelukan itulah yang membuatku jatuh cinta padamu. I love you... Joanna." -Oliver Leinster- ❤️❤️❤️ Kisah seorang Joanna Carey, gadis cantik yang rela kehilangan pekerjaan yang diimpikannya demi menebus kesalahannya kepada sang pemilik perusahaan. Ia harus menuruti semua keinginan Oliver Leinster untuk tinggal bersamanya. Entah apa yang direncanakan pria itu ketika Joanna tidak sengaja menumpahkan secangkir kopi panas ke tubuhnya yang sangat diinginkan semua wanita. Lalu, apa jadinya jika Marco mengetahui anaknya tinggal bersama seorang wanita? Akankah ia akan menjadikan wanita itu sebagai menantunya?