cinta beda dunia
  • Reads 28
  • Votes 13
  • Parts 3
  • Reads 28
  • Votes 13
  • Parts 3
Ongoing, First published Feb 26, 2023
Jan Ocean adalah korban tabrak lari yang memilih untuk kembali ke rumah lama nya yang kini telah berubah menjadi sebuah kos kos an. Ia memilih untuk berdiam diri dikamar yang dahulu miliknya itu, kamar yang sama sekali tidak berubah sedikitpun.  Awalnya, kamar tersebut tidak ada yang menyewa selama Ocean tinggal disana, membuat lelaki itu merasa lebih tenang. Namun, semua itu tentu sebelum seorang gadis bernama Eugene menempati tempat itu. 

Ocean sangat tidak menyukai Eugene, karena Eugene  sangatlah pemales dan kerjanya hanya terus menangis dimalam hari karena karakter fiksi nya meninggal ataupun mendapat masalah. Namun, semakin lama, Ocean mulai sering memperhatikan Eugene, bahkan Ocean selalu mengoreksi tugas Eugene secara diam diam dan jika salah akan ia kerjakan ulang setiap malam. Tidak hanya itu, tanpa sadar Ocean mulai memberikan perhatian khusus kepada Eugene. Namun, lelaki itu sadar bahwa Eugene memiliki seorang kekasih yang tentunya layak untuk Eugene. 

Bagaimana kisah keduanya?
____

Written by peanut.
All Rights Reserved
Sign up to add cinta beda dunia to your library and receive updates
or
#178bedadunia
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
DANGER cover
I like colmek ≧﹏≦ cover
Honey in His Venom (On Going) cover
Kota Seribu Lantai cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
ARULA cover
Become An Antagonist  cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
ECA SI GADIS BINAL cover

DANGER

33 parts Ongoing

Katherine adalah seorang gadis yang sering di bully di sekolah, cewek itu selalu terlihat sendirian dan kesepian sehingga orang-orang pun tidak ada yang mau mendekat padanya. Tapi pada suatu hari Katherine di lecehkan oleh seorang murid laki-laki yang sering membully dirinya, video itu tersebar luas di sekolah maupun di luar sekolah membuat Katherine di anggap murahan dan kotor. karena tidak tahan lagi dengan tatapan semua orang Katherine memutuskan untuk mengakhiri hidupnya, sayangnya bukannya meninggal Katherine malah berada di tubuh seorang gadis antagonis dalam buku novel. Bagaimana Katherine harus bertahan?