Kusirami Bunga Cinta Yang Layu (sudah terbit versi cetak)
  • Reads 15
  • Votes 4
  • Parts 2
  • Reads 15
  • Votes 4
  • Parts 2
Ongoing, First published Feb 27, 2023
Cinta, ibarat bunga yang bermekaran, dia akan layu jika tangkainya di patahkan.
Begitupun cinta, akan memudar saat hati di lukakan.

Saat cinta telah bersemi, kepada insan yang bergelar suami. 
Maka, itu hakikat cinta yang suci.

Namun, takdir seakan ingin mempermainkan, dia
harus rela menerima kepahitan yang tak berkesudahan.

Kehilangan kasih suci sang suami, cinta yang lama ingin kembali, rahasia-rahasia yang mulai terkuak, membuat hidupnya terombang ambing tanpa arah.

Di tengah prahara yang melanda, lahir insan kecil permata hati, penyejuk di kala  kalbu telah terlukai.

Mampukah dia mengembalikan kasih suci sang suami?

Mampukah bunga-bunga cinta yang telah layu di hati sang suami bermekaran lagi?

Sudikah dia menerima uluran kasih dari insan masa lalu di saat sang suami tak menginginkannya lagi?

ikutilah, kisah cinta Aiza fazila dalam novel Kusirami Bunga Cinta Yang Layu.

Novel yang sarat dengan pesan-pesan kehidupan. Lengkap dengan dalil ayat suci Al-qur'an dan Hadis Rasul.
All Rights Reserved
Sign up to add Kusirami Bunga Cinta Yang Layu (sudah terbit versi cetak) to your library and receive updates
or
#111ceritainspiratif
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Putri Palsu yang Kembali: Pernikahan Tak Terduga dengan Sang Raja Bisnis cover
IMAJINASI LIAR cover
Brondong Next Door (TAMAT) cover
Give Me Your Sandwich! [END Lengkap] cover
Behind The Velvet Veil [END] cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Daddy Sitter 21+ (END) cover
SERA cover
Hello, KKN! cover

Transmigrasi Seksi Bumil

64 parts Complete

[Series Transmigrasi 5] Dania Rosewood, gadis manis tapi licik yang menyukai uang dan hobi menggoda pria tua hanya untuk candaan karena gabut harus meninggal dunia karena berusaha menggagalkan orang yang ingin memperkosanya dan dia bertransmigrasi ke tubuh seorang wanita yang bernama Selena De Lacharriere bahkan dirinya sedang hamil. Bukan hanya itu saja, Selena juga mempunyai suami yang sangat kaya raya bahkan memanjakannya dengan wajahnya yang dingin!! Apa yang harus Dania lakukan dengan status barunya? Apakah dirinya harus meluluhkan hati suami dinginnya? Atau kabur dan mulai hidup baru bersama anaknya, mungkin? DILARANG PLAGIAT!!!! Cerita ini murni dari imajinasi saya sendiri, jika ada kesamaan dalam alur atau nama tokoh itu hanya ketidaksengajaan. Cover dari pinterest... #1 Licik 05/1/25 #1 Cerita Pendek 10/1/25 #1 Reinkarnasi 13/1/25 #1 Dingin 17/1/25 #1 Hamil 19/1/25 #1 Manja 19/1/25 #2 Pregnant 19/1/25 #1 Keluarga 26/1/25 #1 Acak 26/1/25