Story cover for GALASKAY by jiverayasmin
GALASKAY
  • WpView
    Reads 66,872
  • WpVote
    Votes 1,259
  • WpPart
    Parts 36
  • WpView
    Reads 66,872
  • WpVote
    Votes 1,259
  • WpPart
    Parts 36
Complete, First published Mar 02, 2023
"Gala, semangat,"

tangan Cia terangkat mengusap rambut Gala. Membuat Gala terpaku sejenak.

"Gue mau jadi pacar Lo. Tanpa sya-rat."

"Gala, jangan sedih lagi ya. Sekarang ada Cia," ujar Cia mengusap pipi Gala.

Kisah ini menceritakan tentang Alicia gadis populer si SMA Karya Bakti yang tertarik dengan cowok cuek dan datar seperti Gala.

Semoga kalian menikmati ceritanya.
All Rights Reserved
Sign up to add GALASKAY to your library and receive updates
or
#781gengster
Content Guidelines
You may also like
DAKSA [END] by StarNight_SF
46 parts Complete
[FOLLOW DULU SEBELUM BACA] PART MASIH LENGKAP! "Kemana tadi?" Daksa yang mendengar pertanyaan Kara jadi gugup dan bingung harus jawab apa "JAWAB!" ucap Kara dengan nada yang lebih tinggi "Tadi habis..habis...habis..anu..itu..." jawab Daksa bingung dan menggaruk pipinya yang tidak gatal "Jawab jujur atau gue lebih marah" "Tadi gue habis nganterin Elsa belanja ke mall, gue mau nolak sebenernya tapi dia ngancem putus" Kara yang mendengar itu menghebuskan nafas kasar Daksa Pramudya Aksara, laki-laki yang masih duduk di bangku kelas 2 SMA ini memiliki sifat dingin,ganas,cuek,tapi kalau udah ada pawangnya jinak. Daksa adalah salah satu murid nakal sekaligus berprestasi disekolahnya. Daksa memiliki sahabat perempuan yang sangat ia jaga,kalau ada yang ganggu sahabat kesayangannya ini, jangan harap bisa selamat dari amukan Daksa Karana Anastasya Rajendra, perempuan yang masih duduk di kelas 2 SMA ini memiliki sifat yang jutek, galak, tapi penyabar dan penyayang, apa lagi kalau udah berhadapan sama sifat sahabat laki-lakinya itu. Cuma Kara yang bisa jinakin sahabatnya ini. Banyak yang berfikir kalau hubungan Daksa dan Kara lebih dari sekedar sahabat. Tapi keduanya tidak mempedulikan itu, mereka hanya berteman dan mengangap hubungan mereka seperti adik-kakak. Tapi.... tidak ada yang tahukan kedepannya bagaimana Masalah yang datang di hubungan mereka membuat mereka menyadari perasaan mereka yang sebenarnya.... Gambar di cerita : Pinterest Publish : 25/06/21 End. : 18/10/21 TAHAP REVISI REPOST : 11/11/21 SELESAI : 11/12/21 [DON'T COPY MY STORY!!] 🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻
Along The Wound (Tahap Revisi) by alllaelll__
10 parts Ongoing
Ayla Neera Gracia, yang akrab disapa Ayla, telah menyimpan perasaan terhadap seorang pria bernama Gio Gracion Kendrick sejak lama. Selama masa SMP, Ayla secara intensif mencari informasi tentang Gio, termasuk nomor telepon dan data pribadinya. Setelah upaya yang gigih, Ayla akhirnya berhasil mengumpulkan informasi yang diinginkan, termasuk nomor telepon Gio. Setelah menyelesaikan masa SMP, Ayla berasumsi bahwa ia dan Gio tidak akan pernah bertemu lagi. Namun, sepertinya takdir memiliki rencana lain. Mereka dipertemukan kembali di Sekolah Menengah Atas (SMA), dan kesempatan ini semakin memotivasi Ayla untuk mengejar cintanya pada Gio. "Gio sampe kapan? balas perasaan Ayla." Gio menatapnya dingin, suaranya datar namun tajam. "lo masih ngejar gue?" Ayla mendengar hal itu tersenyum kecil, mengangguk samar. "Ayla kan terus ngejar cinta Gio, karena bagi Ayla, Gio itu bintang, cahaya yang selalu Ayla lihat, bahkan dari jauh." Gio tertawa sinis. "Bintang? Lo jangan bodoh. Gue nggak pernah bersinar buat lo. Lo cuma maksa lihat cahaya yang nggak pernah ditujukan buat lo. Jadi, berhenti mempermalukan diri lo sendiri. Gue nggak punya, dan nggak akan pernah punya perasaan yang sama." "Dan lo tau, lo itu hama." lanjut Gio. Senyum di wajah Ayla semakin memudar. Matanya bergetar menahan air mata. "Hama? Jadi... aku sebegitu kotor ya di mata Gio?" Gio terdiam sejenak, sebelum menatapnya tanpa belas kasihan. "Ya lo itu hama yang terus nempel dan ganggu hidup gue. Setiap kali lo muncul, sesuatu yang kotor nempel di gue. Jadi, gue peringatin lo berhenti berharap sama perasaan menjijikkan lo itu. Gue nggak butuh dikasihani, apalagi dicintai sama orang kayak lo."
You may also like
Slide 1 of 10
TANTAN ; with you [ ON GOING ]  cover
If I Don't Hurt You (END) cover
REALIZE [END] cover
INI CINTA BUKAN BENCI cover
RAJAWALI cover
SAGA [On Going] cover
DRABIA [END] cover
Arsyilazka cover
DAKSA [END] cover
Along The Wound (Tahap Revisi) cover

TANTAN ; with you [ ON GOING ]

22 parts Ongoing

"Kesabarannya setipis tisu ia malah bertemu laki-laki yang namanya Marocco Aldana." -Ghea Ameera. oOo "Mau beli ini gak, Ghe?! Baju dinas buat lo kalo nikah sama gue nanti," goda Al menaik turunkan alisnya. Ghea mendelik kaget. Al kira gadis itu akan protes kepadanya dan kembali marah tapi ternyata salah, Ghea sekarang malah balik menggoda dirinya. "Aw! Pasti kalo make ini gue seksoy abies!" Diluar nalar! Ghea malah memencet dua buah dada patung manekin perempuan itu seraya tertawa. Apa jadinya kalau cewek yang punya sifat pemarah harus bertemu cowok yang punya berjuta-juta lelucon dengan sifat jahilnya? ⚠️Banyak kata-kata kasar bertebaran! note : sebagian besar cerita adalah kisah nyata. a teenfiction by iftitahnrrhmh_