Bagaimana jadinya ketika kau baru bangun dan malah disuruh memilih menjadi asisten rumah tangga atau babysitter? Atau bahkan seorang bodyguard.
***
Ini tentang Elisha, gadis yang berprofesi sebagai aktris sekaligus model yang harus bertransmigrasi ke tubuh seorang figuran novel, yang menurut Elisha adalah figuran terbodoh yang pernah ada.
Figuran yang dimaksudnya adalah Lalisa, di dalam novel yang di angkat dari wattpad itu Lalisa menggunakan visual Elisha sendiri sebagai wajahnya, membuat Elisha gedeg dengan tingkah Lalisa yang polos namun seperti jalang menurutnya.
Lika-liku hidup harus Elisha jalani di dunia novel ini, ditambah dengan ia yang harus berteman dengan male lead pria dan juga teman-temannya, jangan lupakan dengan majikannya yang adalah seorang duda anak dua yang tiba-tiba bucin kepadanya.
Oh God! Cobaan macam ini?!
---
"𝗧𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗮𝗱𝗮 𝘆𝗮𝗻𝗴 𝗯𝗶𝘀𝗮 𝗱𝗶 𝗽𝗲𝗿𝗰𝗮𝘆𝗮 𝗱𝗶 𝗱𝘂𝗻𝗶𝗮 𝗶𝗻𝗶, 𝗯𝗮𝗵𝗸𝗮𝗻 𝗷𝗶𝗸𝗮 𝗶𝘁𝘂 𝗱𝗶𝗿𝗶𝗺𝘂 𝘀𝗲𝗻𝗱𝗶𝗿𝗶."
***
Transmigrasi Series.
Ayo di baca kawan-kawan! Jangan lupa follow akun Rhey dulu yaa dan kasih votenya hehehe.
Area 18+ banyak adegan kekerasan, kissing, youngadult, jadi sebaiknya jika belum berumur demikian menjauh, dan bijak dalam memilih bacaan, tapi kalo mau terobos, terobos ajalah.
Kang plagiat silahkan minggir!
Start : 13 Maret 2023
End : -
RANK
#1 Figuran (03-04-2023)
#1 Lalisa (04-04-2023)
#1 Duda (04-07-2023)
#2 Lalisa (05-04-2023)
#2 Lisa (19-04-2023)
#2 NCT (16-06-2023)
#3 Lalisa (03-04-2023)
#3 Lisa (20-04-2023)
#3 NCT (17-06-2023)
#5 Babysitter (03-05-2023)
#6 Lalisa (01-04-2023)
#10 Lalisa (31-03-2023)
#12 Fanfiction (12-07-2023)
mereka bilang dia berbeda, tapi bagi kita dia spesial yang harus selalu kita jaga.
jangan biarkan tangisan merenggut senyumnya, senyum yang selalu bisa membuat kita ikut merasakan kebahagiaan nya.
tawanya yang terdengar merdu yang selalu kita nantikan.
mereka semua sama, tidak ada yang berbeda, mereka semua ada kebanggaan kita sampai kapanpun.
terimakasih sudah menjadi 7 pangeran nya papa mama, yang selalu saling merangkul tanpa ada yang terpisah.