The Bright Life of Isla [ON GOING]
  • Reads 758
  • Votes 149
  • Parts 28
  • Reads 758
  • Votes 149
  • Parts 28
Ongoing, First published Mar 06, 2023
πŸ’Žπšπš˜πš–πšŠπš—πšŒπšŽ-π™·πš’πšœπšπš˜πš›πš’πšŒπšŠπš•-π™΅πšŠπš—πšπšŠπšœπš’πŸ’Ž

Lisa, Miwa dan Kana tidak mengira mereka akan menguak masa lalu sang nenek yang sudah lama menjadi misteri. 

Ketiga cucu dari Nenek Masumi ini menemukan kalung kristal peninggalan si Nenek, menyelami kenangan yang tertinggal, mengelana di antah berantah. 

Namun, ketika kristal kalung hancur, bagaimana cara mereka kembali ke kehidupan yang semula?

𝐌𝐚𝐫𝐞𝐭, πŸπŸŽπŸπŸ‘
All Rights Reserved
Sign up to add The Bright Life of Isla [ON GOING] to your library and receive updates
or
#772kehidupan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SARAH: Sebuah Perubahan Takdir (ON GOING) cover
Ever After cover
Fraternal J&J [Terbit] cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
TOPING BUMI cover
Chloe and The Claus (FIN) cover
Omegle β†’ Nash Grier cover
Mayapada cover
EN MASSE: GODS OF HELL cover
The Clandestine of Cursed Prince - nnalyss_ cover

SARAH: Sebuah Perubahan Takdir (ON GOING)

6 parts Ongoing

Sarah berpikir hidupnya telah mencapai titik terendah: tubuhnya lemah karena kanker, rumah tangganya hancur oleh pengkhianatan, dan hatinya retak oleh kata-kata kejam suaminya, Dito. Malam hujan itu, sebuah kecelakaan tragis seolah menjadi akhir segalanya. Namun, ketika ia membuka matanya, Sarah mendapati dirinya berada di tahun 2019-satu tahun sebelum semua kehancuran dimulai. Dengan kesempatan kedua yang mustahil, Sarah bersumpah untuk tidak mengulang kesalahan yang sama. Dia akan menjadi wanita yang berbeda-kuat, penuh kendali, dan tak akan lagi membiarkan dirinya dipermainkan oleh cinta atau pengkhianatan. Tapi, perubahan takdir bukanlah hal yang mudah. Setiap langkah yang ia ambil membawa konsekuensi baru, mengungkap rahasia gelap yang selama ini tersembunyi. "Sarah: Sebuah Perubahan Takdir" adalah kisah mendalam tentang kekuatan seorang wanita yang bangkit dari keterpurukan. Ini adalah cerita tentang keberanian melawan waktu, menghadapi masa lalu, dan menemukan jalan baru di tengah badai hidup. Ketika diberi kesempatan untuk mengubah segalanya, apa yang akan kamu lakukan?