Lop Yu, Om!
  • Reads 1,417,867
  • Votes 105,441
  • Parts 70
  • Reads 1,417,867
  • Votes 105,441
  • Parts 70
Complete, First published Mar 09, 2023
"Om? Kamu panggil saya 'Om'?"

Edward Neil Soediro selalu pilih pacar yang lebih dewasa biar nggak perlu susah-susah ngabarin tiap detik. Selain dewasa secara pemikiran, juga HARUS yang umurnya lebih di atasnya.

Tapi di 30 tahun Edward hidup, dia justru sadar kalo seleranya udah nggak masuk akal. Masa iya tertarik sama adik dari sahabatnya, yang umurnya masih 19? Mana pas dia coba validasi perasaan dengan ajak first date, maunya si bocah aneh-aneh pula.

Gara-gara bocil bernama Zia Ralina minta ditemenin clubbing dan bikin perasaannya gonjang-ganjing, dia jadi sadar jangan-jangan...

Dari "Saya nggak minat sama bocah." jadi "Bocah kayak kamu nggak boleh dilewatin."

Kayaknya mantra 'Om Edi' dari Zia beneran manjur sampai bikin Edward tergila-gila!
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Lop Yu, Om! to your library and receive updates
or
#83romance
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 6
ALDEN cover
LEANDRO (untuk Nara) NEW VERSION cover
Garis Takdir | Gavin & Keysha [Selesai/Revisi] cover
AURIGA  cover
Advocata cover
My Sanctuary. [TAEKOOK]  cover

ALDEN

31 parts Ongoing

Alden Joshua Gracio. The Leader of Dankevoort ‒Geng yang dinyatakan sebagai geng paling berbahaya dan paling dihindari. Pria dengan sejuta rahasia yang sangat terkenal dengan ketampanannya, kepintarannya, kebengisannya, dan tidak pernah terkalahkan. Pria yang sudah datang tanpa permisi, memorak-porandakan kehidupan sempurna milik seorang Aretha Nathania Elaine. Pria yang berhasil membawa warna baru ke kehidupan Aretha Nathania Elaine, mengisi kekosongan satu sama lain di waktu yang tepat. "𝙏𝙝𝙚𝙧𝙚'𝙨 𝙨𝙤𝙢𝙚𝙩𝙝𝙞𝙣𝙜 𝙖𝙗𝙤𝙪𝙩 𝙝𝙚𝙧 𝙩𝙝𝙖𝙩 𝙢𝙖𝙠𝙚𝙨 𝙢𝙚 𝙬𝙖𝙣𝙩 𝙩𝙤 𝙥𝙧𝙤𝙩𝙚𝙘𝙩 𝙝𝙚𝙧 𝙢𝙤𝙧𝙚 & 𝙢𝙤𝙧𝙚 𝙚𝙫𝙚𝙧𝙮 𝙙𝙖𝙮." ―♚☠♛― Start : 16 July 2021 Happy Reading! ♡