RANKLE
  • Reads 177
  • Votes 29
  • Parts 3
  • Reads 177
  • Votes 29
  • Parts 3
Ongoing, First published Mar 10, 2023
Terkadang orang tua tidak sadar kalau perkataan mereka sudah menghancurkan harapan anaknya. Seseorang bisa bertahan hidup 4 minggu tanpa makanan, 4 hari tanpa air, dan mungkin 4 menit tanpa udara. Tapi seseorang bahkan tidak bisa hidup selama 4 detik tanpa harapan.

Asha Abistha Naura, seorang remaja perempuan yang sedang tumbuh menopang beratnya kehidupan. Mungkin memang dia terlihat  sekuat baja berenang ditengah banyaknya persoalan yang dia hadapi. Tetapi yang selalu ia inginkan adalah afeksinya terhadap sang ayah, perayaan atas hebatnya sang raga dan jiwa untuk memenuhi tuntutan ayahnya agar tetap waras.

Yang selalu dia harapkan hanyalah semesta merestui apa yang ia inginkan. Ia selalu melangitkan banyak hal dan berharap semua itu terus berlanjut hingga lembaran hidupnya usai. Namun apakah ia dapat bertahan dengan rangkaian takdir yang telah Tuhan siapkan?

~~~

"Aku kehilangan diriku sendiri. Aku menyadarinya saat kamu hadir dalam hidupku, kamu membuatku sadar kalau ini bukanlah aku yang sebenarnya.

Tapi, andai saja aku tidak bertemu denganmu, mungkin aku tidak akan pernah menatap langit yang air hujannya menusuk mataku saat aku terjatuh."

~~~

start: 23 / 10 / 2023
finish: 00 / 00 / 0000
All Rights Reserved
Sign up to add RANKLE to your library and receive updates
or
#67lovemyself
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Lauhul Mahfudz  cover
FIX YOU cover
Starla cover
Pewaris Tunggal 1 [NEW VERSION] cover
ALFA  cover
Cerita 18+Only  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
VIENNO LAKARSYA cover
Rachel's Second Life [On Going] cover

Lauhul Mahfudz

40 parts Ongoing

" 'Lauhul mahfudz' antara qobiltu atau innalilahi, antara kita dan malaikat izrail, antara kapan dan kafan, dan antara Ar Rahman dan yasin" Menceritakan tentang Afhia Latifah Az-Zahra yang harus masuk pesantren dan di jodohkan dengan anak pemilik pesantren yang bernama Muhammad Zayyan Al Malik. Seorang Fhia yang berjuang karna mengidap penyakit tanpa sepengetahuan keluarga dan temannya kecuali sang adik ipar, Fhia yang harus mengetahui bahwa suaminya mencintai wanita lain, seorang Fhia yang berjuang mendapatkan cinta sang suami. Akankah Fhia bisa meluluhkan hati suaminya? Dan akankah Fhia bisa sembuh dari penyakitnya? "Mungkin ada kata sulit untukku mencintaimu. Jika aku tidak melibatkan Allah dalam perjalananku" -Muhammad zayyan al-malik- "Apa mungkin tidak akan ada kata pantas untukku bersanding denganmu" -Afhia Latifah Az-Zahra-