Speed Dating (On Going)
  • Reads 4,593
  • Votes 970
  • Parts 18
  • Reads 4,593
  • Votes 970
  • Parts 18
Ongoing, First published Mar 16, 2023
Speed Dating
"Just Swipe and Love"

Setelah diselingkuhi, Aulia memilih untuk fokus membangun karir hingga tanpa sadar, sudah tiga tahun dia menjomblo. 

Di suatu sore, Akbar yang merupakan adik Aulia, mengatakan kalau dia akan melamar sang kekasih. Niatnya sudah bulat, tapi sebagai orang yang percaya atas kutukan "melangkahi kakak yang belum menikah", Akbar menjadi bingung. 

Tidak ingin sang adik mundur dari rencana baiknya itu, Aulia pun berjanji bahwa saat adiknya melamar, dirinya sudah memiliki pacar. 

Mengikuti saran Sabrina, Aulia pun mendaftarkan diri sebagai salah satu pengguna dating apps. 

"Apa, iya, kita bisa ketemu sama jodoh kita di aplikasi ini?"
"Sekarang, lo lihat deh itu Kiki Saputri. Dia dapat suami yang se-wow itu kan dari daring apps!"

Saat dirinya sedang asyik pendekatan dengan salah satu pria yang matched dengannya, sebuah kesalahan besar terjadi. 

Aulia terjebak dalam situasi yang rumit. Dirinya harus memperbaiki keadaan sebelum tujuannya mendapat pacar gagal dan adiknya mengurungkan niatnya untuk melamar. 

Akankah Aulia berhasil memperbaiki keadaan dan mendapatkan pacar? Let's find out together! 


Start : 27 April 2024
Finish : 
Copyright ©Thelapislazuli
All Rights Reserved
Sign up to add Speed Dating (On Going) to your library and receive updates
or
#895cerita
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
BETWEEN US cover
Disusui Guru Anakku cover
Bersama cover
Personal Assistant! cover
Mysha(21+)  cover
5 Criteria To Be My Boyfriend cover
Prigioniera (END) cover
Tanda Seru cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
Rent a Date [FIN] cover

BETWEEN US

35 parts Ongoing

Menceritakan kehidupan seorang lelaki yg bernama Nathan. dia dikenal sebagai anak baik yg tidak pernah neko neko dan sangat sayang pada keluarganya. benarkah itu?