Story cover for Raga Untuk Nika by sukapapichulo
Raga Untuk Nika
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Mar 22, 2023
Nika hanyalah gadis pendiam yang hanya sesekali berbicara ketika dia perlu. Nika juga hanyalah seorang gadis pelit ekspresi yang tidak memiliki teman. Hidupnya terlalu monoton dan tak berwarna. Lalu dengan tanpa permisi, Raga,seorang laki-laki dengan segudang reputasi buruk di sekolah nya hadir dan memberikan berjuta warna yang Nika tidak punya. 

Akankah Nika menerima warna-warna yang begitu asing di matanya,atau justru mengusirnya untuk tidak lagi memberikan warna itu?
All Rights Reserved
Sign up to add Raga Untuk Nika to your library and receive updates
or
#62arunika
Content Guidelines
You may also like
Mungkin Akhirnya Tak Jadi Satu by naeelaz
6 parts Ongoing
Naisha Aruna, gadis yang kini memasuki bangku Sekolah Menengah Kejuruan. Gadis manis yang periang, namun dibalik itu ada kesedihan yang ia simpan sendiri. Keluarganya yang jauh dari kata harmonis. Faktor latar belakang juga ekonomi mendesaknya menjadi gadis penjual manik-manik disela kesibukannya sebagai seorang pelajar. Hingga ia bertemu dengan Nauka Shankara Tangguh, lelaki urakan yang menjadi bagian dari perubahan hidupnya. Pertemuan mereka yang awalnya menumbuhkan kebencian kemudian berubah menjadi rasa suka satu sama lain. Tak berlangsung lama, hubungan mereka kemudian hancur karena Nauka yang menolak Naisha karena alasan tersembunyi, hingga membuat Naisha membencinya. Hal itu membuat Rahandika Dermawan, sahabat laki-laki Naisha, merasa iba terhadap gadis itu. Persahabatan mereka dimulai karena Rahandika yang berbagi kesedihannya kepada Naisha, tentang hubungannya dengan kekasihnya yang mulai retak. Hingga keduanya merasa mereka memiliki luka yang sama. Putus dari kekasihnya, Rahandika tidak ingin Naisha jauh darinya seperti kekasihnya. Hingga akhirnya Rahandika meminta Naisha untuk menjadi pacarnya, agar mereka terus berteman baik. Hingga kecelakaan yang merenggut salah satu nyawa, seolah menyebarkan kabut duka diantara mereka. Warna yang akhirnya berhasil didapatkan kembali memudar, menyisakan gelap. Lalu, bagaimana kehidupan mereka setelah ini? Akankah cahaya kembali menerangi kegelapan usai kabut duka menyelimutinya?
Air Mata Elara  by yukipikaa
30 parts Ongoing
"Lingkungan ini sungguh toxic, Sya. Padahal ini SMP impian ku." -Elara Lovelya Evanzha- "Aku bakal terus nemenin kamu dan aku gak mau, El. Lihat kamu punya banyak trauma bullying karena aku tahu rasanya di-bully itu gimana." -Rasya Erga Arsyaka- Cerita ini asli karangan author, jika ada kesamaan itu ketidaksengajaan dan tidak bermaksud melanggar hak cipta. Dan plagiat silahkan pergi jauh ❗⚠️ Mohon maaf karena cerita ini sedikit disertai dengan Bahasa Jawa, dan juga ada kata-kata yang kasar, mohon pengertiannya. °°° Semua orang merasa bahagia ketika ia diterima di salah satu sekolah impian, akan tetapi itu menjadi hal yang berbalik bagi seorang gadis berambut kepang yang bernama Elara. Dia sama sekali tidak merasakan kebahagiaan apapun saat dia diterima di SMP impiannya, malah yang ia rasakan hanya sebuah kesengsaraan, kebohongan, penyiksaan, bahkan masa putih biru bagi Elara adalah jebakan neraka. Namun, itu berubah setidaknya 40% saat ia bertemu dengan seorang laki-laki tampan yang bernama Rasya, awalnya Elara tidak menyangka jika Rasya selalu baik dan menolongnya walaupun Rasya dikenal begitu cuek dan dingin, bahkan Rasya sering membela Elara saat gadis itu mengalami perundungan. Akankah Rasya bisa membuat Elara bertahan di dalam lingkungan penuh pembullyan yang tidak kenal ampun? °°° Semoga kalian enjoy dengan cerita ini and jangan lupa tinggalkan jejak seperti vote dan komen. Dan hargai penulis dengan cara tidak menjiplak karya nya. Start: 28-9-2024 Finish: - Note: Seluruh chapter sedang direvisi dan sebagian chapter alurnya akan diubah, jadi mohon dimaklumi jika kalian menemukan komentar yang tidak sesuai dengan isi ⚠️.
You may also like
Slide 1 of 10
Light Of Happiness [✓] cover
The flower ✅ cover
MEISYA  cover
Mungkin Akhirnya Tak Jadi Satu cover
A L U N A [END] cover
DAFA STORY  cover
Paradise cover
Air Mata Elara  cover
JENARO  cover
Sejenak Luka cover

Light Of Happiness [✓]

43 parts Complete

Tentang mereka, tujuh luka yang berusaha mencari cahaya kebahagiaannya di tengah gelapnya harapan. Hadirnya orang tua mereka bukan lagi untuk mencium kening atau sekedar mengucapkan segala kata-kata kasih sayang serta penyemangatnya. Keduanya hadir hanya untuk melukis lara tanpa mau mengobatinya, membiarkannya begitu saja dan berfikir semua akan membaik dengan sendirinya. Namun kenyataannya, luka lama hingga luka baru yang berulang kali mereka torehkan justru menciptakan ribuan luka permanen. "Nyesel saya pernah ngelahirin kalian!" Seolah kurang akan rasa sakit, Tuhan bahkan memberikan luka lain lewat ikatan persahabatan yang terjalin dan terbangun begitu lama. Dendam yang terpendam lama bagai gunung lava yang menahan erupsinya, hingga akhirnya meletup dan menghancurkan segalanya. Ikatan persahabatan, persaudaraan, kekeluargaan, kepercayaan, segalanya! "KETUA YANG PESEN KE GUE!! JANGAN BIARIN STROGER PECAH APAPUN DAN BAGAIMANAPUN KONDISINYA!" ________________________________________ ⚠⚠⚠ ALUR CERITA MURNI DARI PEMIKIRAN AUTHOR! VOTE KOMENNYA KENCENGIN WALAU UDAH END YYAWW~