Teenage Papa [COMPLETED]
  • Reads 580,544
  • Votes 62,012
  • Parts 48
  • Reads 580,544
  • Votes 62,012
  • Parts 48
Complete, First published Apr 02, 2023
Akibat terlalu menghamburkan uang, Jerick dipaksa untuk bisa hidup mandiri dan tinggal sendiri. Uang yang diberikan untuk laki-laki itu juga dibatasi. Di saat Jerick sedang berusaha menerima itu semua, tiba-tiba saja seorang anak laki-laki datang, berlari ke arahnya sambil memanggil 'Papa'.

Jerick tentu saja kebingungan dengan kehadiran anak laki-laki itu. Namun akhirnya, Jerick mau merawat anak tersebut karena saran dari temannya, terpaksa menjadi Papa dengan status yang masih remaja. 

©️ the art above is entirely owned by the artist.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Teenage Papa [COMPLETED] to your library and receive updates
or
#30sekolah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 4
Rayner and Rain cover
My Posesif Dosen | SUDAH DITERBITKAN ✔️ cover
Mr. Duda [END] cover
BIREA✓ [ SUDAH TERBIT ] cover

Rayner and Rain

43 parts Complete

18+ Sifat Rayner itu seperti kebanyakan laki-laki di sekolah. Bisa kalem, bisa bacot, bisa nakal, dan bisa juga berubah mesum. Sementara itu, Rain yang memiliki wajah kalem ternyata memiliki mulut yang cerewet. Kisah ini berawal dari Hera, bunda Rain, yang menitipkan anak gadisnya ke apartemen Rayner.