[Juara 8 Glorious Writing Contest] Tidak semua jatuh cinta bermula dari fisik. Contohnya Kamma, cowok populer dengan kepintarannya malah menyukai gadis bodoh dan tidak peka seperti Adira. Namun, siapa sangka? Adira justru jatuh cinta pada cowok baru bernama Tama. Cowok yang notabe nya seorang yang dia benci. Kamma yang begitu tulus mencintai Adira, tak pernah memaksa perasaan gadis itu. Dia terus menunggu dan bertingkah semakin menyebalkan di depan Adira. Apa Kamma bisa meluluhkan perasaan gadis tak peka seperti Adira? Atau justru perasaan Kamma berakhir dengan rasa sakit? Publish: 20 April 2023 End: 1 Agustus 2023 Note: No plagiat! Murni pemikiran author, jika terdapat kesamaan tolong dilaporkan!All Rights Reserved