"Bukan anak baik" Semenjak kejadian itu Nayyara menilai dirinya sendiri sebagai anak yang tidak baik. Kalau dia anak baik, dia tidak akan mungkin di pindahkan ke Jakarta. Kalau dia anak baik, papah nya akan menganggapnya sebagai keluarga dan membiarkannya untuk tinggal di rumah. Kalau dia anak baik, dia tidak mungkin tidak naik kelas. Tapi, bolehkah anak yang tidak baik menyukai seseorang? karena Nayyara sudah menyukainya dari awal mereka bertemu dan ia ingin memperjuangkannya. NAYYARA BY: WEAXIT74
63 parts