The Main Character?
  • Reads 3,281
  • Votes 223
  • Parts 31
  • Reads 3,281
  • Votes 223
  • Parts 31
Ongoing, First published May 10, 2023
Apa jadinya saat seorang novelis bertransmigrasi ke novel yang ia karang sendiri ?

ya itu lah nasib seorang novelis bernama Aprilia Keyza Alfina, ia masuk kedalam novel nya berjudul 'Little innocent girl'

Seperti judulnya, tokoh utama (FL) di sana benar benar polos. Aurel Putri Queenza dia lah sang FL ,Ia punya kekasih bernama Bara William arendra. 

Kekasih yang benar-benar bejat dan berengsek!. Bukan membesar besarkan tapi emang faktanya, satu sekolah tau kalau dia berpacaran dengan putri, satu sekolah juga tau kalau Bara berselingkuh dengan Amelia Melindika, pembully putri. Dan bodohnya Putri juga tau itu, ia malah menutup mata kek orang buta, seolah perselingkuhan itu gak terjadi, ia mencoba mengejar kembali cinta seorang Bara William arendra.

Manusia-manusia di sekolah itu hanya menyaksikan Putri di bully tanpa ada niat sedikitpun untuk menolong nya seolah itu sudah masuk daftar kegiatan mereka.

Hanya ada satu orang yang peduli pada Putri dan dengan BODOHnya lagi DIA! SI PUTRI!! Menyuruh agar orang itu tak ikut campur dalam urusannya.
Ia tau kalau pada akhirnya nanti Bara akan lebih mencintai nya dan meninggalkan Amel jika ia bersabar tapi pada akhirnya 2 Pasangan Bejat itu membunuh putri

-----------------------------------------------------------------

"Ini Tuhan yang terlalu baik apa gua yang terlalu banyak dosa, masa' iya Sampek jadi FL?"

"Gua gk mau di bully! Sial banget siihhh"

Fina yang harga dirinya Gedhe dan GK mau di anggap remeh gitu aja mana mau di bully sama tokoh nya sendiri walau pada akhirnya akan ada yang membantunya tp.. gengsi Fina udah seghede gaban dan GK bisa di tolong lagi. 

"Langit sebelum Lo Dateng , gua sendiri yang bakal bales pasangan bejat itu HAHAHAHA"



-----------------------------------------------------------------


"GK bisa kek gini! Pokoknya gk boleh!"

"Masa' iya gua mau di bully sama tokoh yang gua ciptain sendiri?jadi turun jabatan kalo kek gitu!"



Cover by Anime Doll




🌱:10-05
All Rights Reserved
Sign up to add The Main Character? to your library and receive updates
or
#182gila
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Lauhul Mahfudz  cover
ALFA  cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
VIENNO LAKARSYA cover
FIX YOU cover
Antagonist Badas Couple!! cover
My Little Angel  cover
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ cover
Om Rony cover
AV cover

Lauhul Mahfudz

47 parts Ongoing

" 'Lauhul mahfudz' antara qobiltu atau innalilahi, antara kita dan malaikat izrail, antara kapan dan kafan, dan antara Ar Rahman dan yasin" Menceritakan tentang Afhia Latifah Az-Zahra yang harus masuk pesantren dan di jodohkan dengan anak pemilik pesantren yang bernama Muhammad Zayyan Al Malik. Seorang Fhia yang berjuang karna mengidap penyakit tanpa sepengetahuan keluarga dan temannya kecuali sang adik ipar, Fhia yang harus mengetahui bahwa suaminya mencintai wanita lain, seorang Fhia yang berjuang mendapatkan cinta sang suami. Akankah Fhia bisa meluluhkan hati suaminya? Dan akankah Fhia bisa sembuh dari penyakitnya? "Mungkin ada kata sulit untukku mencintaimu. Jika aku tidak melibatkan Allah dalam perjalananku" -Muhammad zayyan al-malik- "Apa mungkin tidak akan ada kata pantas untukku bersanding denganmu" -Afhia Latifah Az-Zahra-