Story cover for UNDER THE VOID. by shrinKAI
UNDER THE VOID.
  • WpView
    Reads 31
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 31
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published May 13, 2023
(Sequel dari ASKARAS, Namun jika belum membaca ASKARAS masih bisa dibaca, ASKARAS akan di Rework dan dirilis nantinya, stay tune!)

"Raya.. Kita dimana?"

Zaraya Vironaka dan Zaray Vironaka adalah saudara kembar, Mereka tidak dapat dipisahkan, Raya butuh Ray dan Ray butuh Raya.


Pada suatu hari, Raya dan Ray serta teman"nya sedang berjalan di sebuah gang sepi, salah satu teman Ray terjatuh ke dalam lubang, lubang itu terlihat lebar namun tidak terlalu besar, tapi dalam. Karna penasaran, Ray pun ikut masuk ke lubang tersebut, Hingga mereka semua telah memasuki area terlarang, THE VOID. Sebuah area gelap, berbanding jauh dibanding pertualangan mereka sebelumnya di ASKARAS.


Mereka menyaksikan betapa kejam "dunia" yang asli, VOID adalah lapisan kedua dari "Bumi" yang asli. Mereka diterror setiap malamnya dan menyaksikan salah satu teman mereka dibunuh.


Akankah mereka keluar hidup hidup? Akankah mereka berhasil keluar dari VOID?

*Inspiration from melanie martinez's song called VOID.
All Rights Reserved
Sign up to add UNDER THE VOID. to your library and receive updates
or
#461romance-friendship
Content Guidelines
You may also like
𝗧𝘄𝗼 𝗦𝗼𝘂𝗹𝘀 | 𝓣𝓱𝓮 𝓓𝓲𝓿𝓲𝓷𝓮 2 by LaOrchidz
13 parts Ongoing Mature
On Going (21+) SEASON 2 DARI "THE DIVINE" Fantasy - Myth - Action - Magical - Mystery - Slight Romance - Sci-Fi - Gore Tahap nabung bab. Mulai update lagi setelah tamat ditulis. Masih format mentah, jadi mohon maaf atas typo, ambiguitas, dan kosakata yang kurang bervariasi. Akan tetap aku revisi secara perlahan. ========================================= Blurb: Tidak ada yang tahu masa depan. Aaleah dan mereka yang tinggal bersamanya harus hengkang dari Korea Selatan setelah kejadian tragis menimpa salah satu dari mereka. Dalam pengasingan diri itu, mereka mengembangkan kemampuan bertarung sekaligus menyusun enigma dari tujuan Plateau, perusahaan eksperimental manusia yang akan selalu mengincar mereka. Arkatama-saudara kembar Aaleah-yang kembali koma dan berkondisi lebih parah dari sebelumnya, mulai memunculkan berbagai pertentangan, permusuhan, syak hati, dan membuat kebersamaan mereka perlahan meretak. Akankah mereka tetap menjaga satu sama lain, atau akhirnya kekeluargaan harmonis yang terbentuk dari berbagai anasir itu harus kandas? ========================================= Approx 1700-2100 words/chapter. Bisa lebih tergantung konflik yang berlangsung di bab itu. Note Author: NO NASTY COITUS, MAY CONTAIN KISS. Setiap kata berpatokan pada KBBI versi VI. #HANYA UPLOAD DI WATTPAD. BILA MENEMUKAN KARYA SAYA DI TEMPAT LAIN HARAP BANTU LAPORKAN! DILARANG KERAS COPY PASTE CERITA SAYA. Original Cover by : @laorchidz (Instagram)
You may also like
Slide 1 of 8
TRANSMIGRASI BAKA!! (HIATUS)  cover
White Lily cover
Restricted Area ✔ cover
No Time To Die cover
Ad Meliora || END✓ cover
AKSARA-Janji Untuk Senja cover
𝗧𝘄𝗼 𝗦𝗼𝘂𝗹𝘀 | 𝓣𝓱𝓮 𝓓𝓲𝓿𝓲𝓷𝓮 2 cover
Behind The Story of King's Diary (SUDAH TERBIT) cover

TRANSMIGRASI BAKA!! (HIATUS)

12 parts Complete

Bagaimana rasanya saat berpindah jiwa, bahkan masuk ke dalam dunia novel buatan teman mu sendiri? bingung?... gak percaya?? ohhh .... tentu saja gk masuk akal, apalagi saat ini tubuh yg di rasuki nya hanya seorang figuran, ingattt hanya seorang figuran yg bahkan tidak mempunyai dialog hanya lewat namanya saja dan mati kecelakaan menggantikan si prontagonis wanita.. "What the fuck..... jadi mksd nya jiwa gue yg berharga pindah ke tubuh seorang figuran, cuma buat nyelamatin fl nya doang,, yg bahkan gue gak kenal tu orang.. mana mau gue bangsa*." Cerocos nya saat terbangun sambil melihat pantulan dirinya di cermin yg terlihat berbeda. ♬ Banyak typo bertebaran! ♬ Cerita asal-asalan ♬ Dilarang plagiat ♬ Lihat dulu genre sebelum membaca ♬ Biasakan ninggalin jejak ♬ Vote / Komen / Follow