WAKTU RAFSYA [RAFAEL & ASYA] On Going
  • Reads 8,221
  • Votes 236
  • Parts 40
  • Reads 8,221
  • Votes 236
  • Parts 40
Ongoing, First published May 23, 2023
1 new part
Rafael Samudra Sanjaya adalah laki-laki yang menjabat sebagai ketua jurnalis di SMA Wiragama. Rabella Asya Afifah adalah siswa di SMA Wiragama yang menjabat menjadi sekretaris PMR di sekolahnya. Awalnya mereka berada di dalam satu sekolah yang sama, kemudian dipisahkan oleh waktu karena Rafael Samudra Sanjaya lebih tua satu tahun daripada Rabella Asya Afifah. Namun, seakan waktu mentakdirkan mereka, mereka dipertemukan lagi di sekolah yang sama saat Asya masuk ke dalam lingkungan SMA. 

Penasaran dengan kisah Rafael Samudra Sanjaya, si ketua jurnalistik serta menjadi anggota inti di ekskul Basket dan Rabella Asya Afifah, si sekretaris PMR di sekolahnya?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add WAKTU RAFSYA [RAFAEL & ASYA] On Going to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hypomone {ὑπομονή} || cover
MY LITTLE GIRL [SEBAGIAN BAB TELAH DI HAPUS] cover
 ARGALA  cover
SHAMELESS [Nomin] cover
Titik Akhir cover
KAYVIN cover
ALGHAVA cover
Perfect Husband [Slow Update | Hiatus] cover
Kaesar cover
KAGGARA: I Want To Own The World cover

Hypomone {ὑπομονή} ||

60 parts Ongoing

Gama, pemuda 16 tahun, dibesarkan dalam lingkungan keluarga yang keras dan kejam. Namun, kehidupannya berubah drastis ketika menemukan surat yang mengungkapkan kebenaran: dia bukanlah anak kandung mereka. Ditinggalkan begitu saja, Gama merasa terpukul dan bingung. Kemudian, seorang pria misterius datang menjemputnya, mengklaim akan membawanya kepada keluarga kandungnya yang sebenarnya. Gama juga mengetahui bahwa dia memiliki saudara kembar. Apakah dia akan menemukan kebahagiaan dan kedamaian di keluarga barunya, ataukah luka masa lalunya terlalu dalam untuk disembuhkan? .... "Gua Abang Lo, Gam." -Garda "Jangan sentuh gua!" -Gama 🐨🐨 [BELUM REVISI!] #PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!! #Karya ini murni hasil pemikiran saya sendiri... #Bila ada kesamaan nama tokoh Dll itu murni ketidak sengajaan... #Masih banyak Typo mohon maaf By:El Publish:7/12/24 Ending: