Kezia queenara : sang figuran (Terbit✔️)
  • Reads 3,157,085
  • Votes 189,523
  • Parts 57
  • Reads 3,157,085
  • Votes 189,523
  • Parts 57
Complete, First published May 30, 2023
Kezia arrabela gadis cantik yang sayangnya irit bicara dan suka baca buku,buku apapun dia baca dari buku fiksi hingga non fiksi. Kezia tiba tiba memasuki novel'love for Emely',dia menjadi Kezia queenara,tokoh figuran yang ternyata saudara kembar antagonis wanita yang hilang.Antagonis itu bernama Aileen Elmira.



Ig author: suf_laa28





NO PLAGIAT!!






________

Protagonis wanita bukan tokoh menye, tapi dia suka memutar balikkan fakta.

sampul by: pinterest
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Kezia queenara : sang figuran (Terbit✔️) to your library and receive updates
or
#157fiksiremaja
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Become The Antagonist's Sister? cover
My Dangerous Junior cover
My transmigration [END] cover
ANTAGONIS [TAMAT] cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
Bella's Moving Soul [END] cover
Aksara Rigel - Haechan ft. Ryujin [END] cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
I'm the Protagonist  cover
My Lil Girl | End✓ cover

Become The Antagonist's Sister?

47 parts Ongoing

Everything for love, itu adalah sebuah judul dari novel romansa remaja yang akhir-akhir ini banyak di minati. Ringkasan yang singkat, Novel itu mengandung konflik yang tidak terlalu berat dan lebih banyak adegan romantis yang sangat di minati remaja puber. Di dalam sebuah cerita, pasti ada tokoh yang berperan sebagai tokoh utama. Di novel ini memiliki tiga tokoh yang paling menonjol dan penting. Pertama, tokoh utama protagonis pria. Kedua, tokoh utama protagonis wanita. Dan ketiga, tokoh utama Antagonis. Mereka adalah tokoh penting, dan bersyukurnya Tiara tidak menjadi salah satu tokoh penting itu melainkan menjadi adik kandung dari sang antagonis perempuan. Namanya Esta Callia Frederick , tokoh sampingan yang kehadirannya ada jika berhubungan dengan adegan para tokoh utama. Itupun hanya sekedar lewat, atau menjadi penonton tanpa adanya dialog sedikitpun. Dari pada di sebut tokoh sampingan, dia lebih mirip dengan figuran yang hanya muncul karena numpang lewat. Hanya itu, tidak ada lagi. Benar-benar tidak penting!! FOLLOW AUTHOR DONGS!! JANGAN PLAGIAT YA, LEBIH BAIK BIKIN SENDIRI DARI PADA PLAGIAT!! Publish: 26 Juli 2021 Finished: - Revisi kecil-kecilan!