Believe in Miracles
  • Reads 30
  • Votes 7
  • Parts 1
  • Reads 30
  • Votes 7
  • Parts 1
Complete, First published Jun 08, 2023
Kabar menghilangnya Charmaine, seorang seniman berbakat, telah tersebar sejak tujuh bulan lalu. Sebenarnya, ia tidak menghilang, hanya ingin bersembunyi dari mantan suaminya yang berusaha mengacaukan hidupnya dengan membongkar rahasia yang tidak biasa pada dirinya.

Owen, putri satu-satunya, berusaha mencarinya selama dua bulan. Namun, pencariannya tidak membuahkan hasil. Para pencari merasa yakin bahwa Charmaine sudah tiada dan memutuskan untuk menghentikan pencarian dengan alasan bahwa Charmaine diculik karena keberbakatannya.

Lama bersembunyi, Charmaine memutuskan kembali dengan wujud baru. Ia ingin membuat Owen percaya pada keajaiban.

"Apa kau ingin melihat keajaiban?" tanya Irish dengan mata yang masih memancarkan kebinarannya.

"Tidak ada keajaiban di dunia ini!" bentak Owen.

"Seperti kata mama, percayalah pada keajaiban. Mama ingin kakak tahu keajaiban dunia," jelas Irish.

"TIDAK ADA MAMA DI DUNIA INI! MAMAKU SUDAH MENINGGAL!" teriak Owen, lalu melenggang pergi meninggalkan Irish yang masih tertegun.
All Rights Reserved
Sign up to add Believe in Miracles to your library and receive updates
or
#585karya
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
Honey in His Venom (On Going) cover
The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️] cover
Become An Antagonist  cover
I'm Not A Villainess (End) cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
DANGER cover
ayahkuu 💦 cover

10 Years Waiting [ REVISI ]

68 parts Ongoing

[ HARAP BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN ] ... Kecelakaan mobil yang membuat Reporter cantik bernama Nadine Respati, bertransmigrasi kedalam jiwa Raya Azmaira teman sebangku dari second lead yang lumpuh? Dan Raya Azmaira yang sama sekali tidak memiliki peran atau pun dialog didalam novel bernama "10 Years Waiting." ... RANK #1 FANTASI [ RAB, 12 FEBRUARI 2025 ] #1 FIKSI PENGGEMAR [ RAB, 12 FEBRUARI 2025 ] #1 FIKSI ILMIAH [ RAB, 12 FEBRUARI 2025 ] #1 CERITA PENDEK [ SEL, 4 MARET 2025 ] START: 25 JANUARI 2025