
Titik titik salju yang mulai memenuhi jendela kamar yang gelap dengan gadis yang duduk menatap keluar, menghitung titik salju yang menempel. apakah ia akan sama dengan jumlah rasa yang ia miliki saat ini? nyatanya, titik salju dingin itu lebih sedikit daripada rasa yang ia miliki dan lebih hangat dibanding salju. (gambar yang tertera bukan gambar asli, melainkan gambar pinterest hanya sebagai pemanis)All Rights Reserved