1 chapitre En cours d'écriture Apakah dunia ini benar-benar abadi? Atau hanya persinggahan sementara yang dipenuhi luka bagi mereka yang diuji? Atau dunia ini hanyalah malam panjang yang harus dijalani sampai kita menemukan cahaya kembali?
Jika benar, lantas kapan cahaya itu datang?
Inezza terus membawa semua tanya itu di setiap langkahnya, sampai ia bertemu dengannya... laki-laki yang tenggelam dalam badai, namun bersinar seperti bulan. Dia memberinya secercah cahaya di tengah gelap yang panjang, dan menuntunnya menemukan jalan pulang.
[Cerita sebelumnya berjudul Detak-Detik, kini berubah judul serta alur. Semoga menikmati cerita HAS ini!]