Story cover for Raiden by Layeol_
Raiden
  • WpView
    Reads 2
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 2
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Jun 16, 2023
Raiden.

Nama yang paling sering ku dengar selama hidupku, selain namaku sendiri. Terutama semasa sekolah.

"Untuk pengumpulan tugasnya akan dibantu oleh Raiden"

"Baik bu"

"Jangan terlambat. Selasa, sebelum jam istirahat berbunyi sudah harus terkumpul semua."

~~~~~
"Kak Raiden, aku menyukai kakak!"

Remaja perempuan berkuncir itu berseru sambil memejamkan matanya. Tidak lupa dengan sebungkus coklat yang kelihatannya mahal itu, diulurkan kepada Raiden.

"Maaf" 

Hanya itu saja kata yang keluar lalu Raiden berbalik pergi. Sudah berapa gadis yang patah hati minggu ini? 

~~~~~
Hari ini adalah hari perpisahan sekolah, sebentar lagi kami akan memasuki bangku kuliah. Bahkan beberapa ada yang sudah diterima di beberapa universitas ternama, Raiden contohnya. 

"Penghargaan siswa terbaik angkatan ini diberikan kepada Raiden"

Ya, sudah ku duga. Siapa lagi kalau bukan dia? Meskipun tidak juara paralel, dia membawa nama baik sekolah dalam beberapa olimpiade. Tidak heran banyak kampus yang menginginkannya. 

~~~~~
"Perkenalkan, namaku Raiden" Mataku langsung membulat mendengarnya. 

Lagi? 

Kepala ku menoleh secepat mungkin dan menemukannya duduk bersama kelompok yang paling sudut. Kelompok selama masa pengenalan kampus. 

Kini, hanya satu yang aku harapkan. Kami tidak satu jurusan atau satu fakultas, kalau bisa tidak memiliki mata kuliah yang bersinggungan. Dari sekian banyak universitas di negara ini, kenapa kami bertemu lagi? 

~~~~
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Raiden to your library and receive updates
or
#19raiden
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Omega centil cover
Hold Me With Your Lies [END] cover
Ayyara & Abang Pras cover
Bryatta (ON GOING) cover
My daddy (21+) ON GOING cover
Simfoni Jiwa cover
You Made My Day cover
A T L A N T I S : JENDRA cover
Be a Good Mother (TAMAT) cover
BANG DEWO  cover

Omega centil

32 parts Ongoing

Yun Jie Seorang pemuda yang di kenal sebagai kutu buku, tidak pernah berbaur dan sulit berkomunikasi. Karena terlalu cintanya seorang Yun Jie pada membaca, pemuda itu harus mengalami kecelakaan yang menyebabkan dirinya meninggal karena tidak fokus saat menyeberang jalan terlalu sibuk memberikan sumpah serapah pada penulis yang Novelnya sedang Yun Jie baca. bukannya pergi ke alam lain, Yun Jie malah masuk ke dalam dunia yang tidak di kenalnya. banyak hal aneh yang tidak Yun Jie lihat di dunianya, namun suatu hal biasa di dunia yang Yun Jie datangi. Yun Jie masuk ke dalam sebuah novel Romance berjudul Real Love dengan bertema Omegaverse, Novel yang Yun Jie baca sebelum dirinya mengalami kecelakaan. alih-alih menjadi pemeran utama, Yun Jie malah masuk ke tubuh seorang Umpan meriam (Antagonis) dengan nama yang sama seperti dirinya, Yunjie. Yunjie antagonis yang mati karena ulahnya sendiri, terlalu menyukai pemeran utama hingga tidak sadar meninggalkan semua hal demi pemeran utama. Yun Jie berdecak kesal mengingat alur dalam buku, jika sudah seperti ini Yun Jie hanya bisa mengubah alur buku agar dirinya tidak mati untuk kedua kalinya. akankan Yun Jie mampu mengubah takdir Yunjie dalam buku?