Story cover for At the Boundary [Tamat] + Extra by AsakaraYoruto
At the Boundary [Tamat] + Extra
  • WpView
    Reads 1,123
  • WpVote
    Votes 515
  • WpPart
    Parts 30
  • WpView
    Reads 1,123
  • WpVote
    Votes 515
  • WpPart
    Parts 30
Complete, First published Jun 23, 2023
境界線にて (Kyoukaisen nite) / Di Perbatasan
Kehilangan orang tuanya dan semangat hidup, Nozomi terbangun di sebuah tempat misterius.
Di sana ternyata adalah tempat berkumpulnya anak-anak yang kehilangan semangat hidup, 'Perbatasan'.
Meski dengan aturan-aturan yang aneh, anak-anak di sana terlihat bahagia. Akan tetapi di balik kebahagiaan itu, terdapat masa lalu kelam yang membekas dalam hati mereka.

Bisakah anak-anak tersebut mendapatkan kebahagiaan yang sesungguhnya?

---
Ini karya original, bukan terjemahan.
All Rights Reserved
Sign up to add At the Boundary [Tamat] + Extra to your library and receive updates
or
#488lightnovel
Content Guidelines
You may also like
The Lost Twin (First Version) by BerlianaRizal9
13 parts Complete
A Light Novel by berLilana Ketika kedua bintang kembar berjalan menuju dua kutub yang berbeda. Mencari tahu apa yang langit rahasiakan tentang mereka. Selama dunia masih mempertahankan kurvanya. Walaupun milyaran tahun,pasti akan ada satu titik di mana rahasia yang tersimpan tak akan menjadi rahasia untuk selamanya. Dan selama itu masih berlanjut tak akan ada jalan yang putus... - Nia dan Dodi *** "Welcome to The Lost Twin." Nia Rahmawati adalah seorang siswi sekolah dasar yang terkenal sebagai jagoan, terpaksa menerima tantangan dari sahabatnya yang iseng meminta pertemanan seorang anak laki-laki seumurannya di sosial media. Di sisi lain, seorang anak bernama Muhammad Yusuf Dodi harus menghabiskan sisa hidupnya untuk menjadi seorang disabilitas yang secara misterius kehilangan pendengarannya, sebagai akibat dari sebuah peristiwa yang tidak bisa dia ingat. Tiba-tiba dia mendapatkan permintaan pertemanan dari seorang gadis yang memiliki wajah mirip dengannya. Rasa penasaran menyelimuti dirinya dan membuatnya bertanya-tanya di dalam hati. Dan tak disangka belum selesai masalah Nia perihal tujuh kembaran doppelganger, dia harus kembali di hadapan dengan masalah baru yang tak diharapkan sama sekali. Membuat nasibnya seperti bergantung kepada kedua anak yang tidak sengaja dia tabrak. Dia dihadapan oleh dua pilihan, tetap bertahan walau harga diri terinjak atau harus menahan hujaman panah masalah sebagai akibat dari dia melawan. Akankah Dodi mengingat peristiwa penting yang merenggut kehidupan normalnya? Apakah Nia mampu bertahan dari badai yang mengelilinginya? Bisakah mereka, mengungkap pertanyaan dan misteri yang sempat mereka tunda??? *Since: 2017 End: 31 December 2022
The Hero Commander (VOLUME 1 : Ghost of Fluoran) by EterverseID
43 parts Complete
Versi BATCH Volume 1 BLURB: Energi petir membelah langit dengan gemuruh yang menakutkan, menelan seorang prajurit Komando dan melemparkannya ke dunia Astren, dunia yang dipenuhi mitos dan makhluk fantasi. Tanpa status, tanpa kekuatan, dan tanpa gelar, ia perlahan berevolusi menjadi sosok legendaris: The Hero Commander, sang revolusioner yang mengguncang tatanan dunia kuno. Bukan hanya melawan Raja Iblis, bukan sekadar menyatukan para pahlawan - dengan idealisme dan pemikiran modern seorang akademisi militer, ia menanamkan nilai-nilai baru tentang keadilan, struktur, dan kemanusiaan. Dari medan tempur hingga istana para dewa, ia membentuk sistem yang mengubah wajah peradaban Astren selamanya. Arc Volume 1: Kedatangan Yudha di dunia paralel membawanya pada pertemuan dengan Syira seorang gadis demihuman harimau putih yang terjebak dalam situasi sulit. Setelah menyelamatkannya, gadis itu menjadi teman setia Yudha dalam petualangan yang dipenuhi dengan bahaya dan misteri. Namun, Yudha segera menemukan dirinya terjerat dalam jaringan masalah yang rumit, terlibat dengan pemberontak yang tak kenal takut dan organisasi terlarang yang mengintai di balik bayang-bayang. Dengan keberanian, kebijaksanaan, dan pengetahuan dari dunia asalnya, Yudha harus menghadapi tantangan-tantangan ini untuk mengungkap kebenaran di balik takdirnya di dunia yang asing ini. Author : Ariya Nikata 仁方 有也 Ilustrator & Cover : @dyokitsuu_ Design logo : @moichay.id Genre: Dark Fantasy 16+ Info seputar konten & update ikut Instagram @eterv
You may also like
Slide 1 of 10
Dark Eyes - The Beginning of Evil cover
THE EXISTENCE [END] cover
The Apartment [ FanFict ] cover
The Lost Twin (First Version) cover
Rainy Night Affair cover
Behind The Smile (TERBIT) cover
Pada Suatu Hari Aku Bermimpi (KumCer) cover
Menjadi Anak Kesayangan Keluarga Duke Tampan cover
Yang Tak Terucap... cover
The Hero Commander (VOLUME 1 : Ghost of Fluoran) cover

Dark Eyes - The Beginning of Evil

17 parts Complete

Tepat ketika hari terakhir festival Tanabata di sekolah Nakamura, kehidupan SMA yang baru saja kumulai, Akika wakatsu, akan menjadi kebiasaan dari hidupku. Benar-benar tak ada yang special dalam hidupku.. Tapi tidak buruk juga. Pagi ini sama seperti hari yang lalu, seperti hari yang lain.. Mula-mula aku merasa terbiasa dengan aktifitas yang membosankan ini. Tetapi siapa yang mengira kehidupanku yang begitu rapuh bisa berubah dalam satu hari. Aku tak pernah membayangkan ini akan terjadi pada diriku. Dunia berbeda yang akan aku lihat.. Aku tidak pernah berpikir bahwa aku akan mengalami ini. Apa yang terjadi jika aku sudah pulang lebih awal? Apa takdirku tetap sama bahkan jika aku berada di tempat lain? Pada saat itu aku belum menyadari semuanya.. Namun demikian, takdirku berjalan ke arah itu tanpa menyadarinya.. Tempat beberapa meter dari dunia jiwa tersesat.. Note : Novel ini juga hadir dalam versi komik di webtoons. Jika ingin mengunjunginya, kawan bisa menuju ke link ini : www.webtoons.com/id/challenge/dark-eyes-the-beginning-of-evil/list?title_no=12987