Romance is Not Easy [ C O M P L E T E]
  • Reads 17,951
  • Votes 2,312
  • Parts 52
  • Reads 17,951
  • Votes 2,312
  • Parts 52
Ongoing, First published Jul 02, 2023
Mature
Tidak hanya makanan, Rakhel juga dibuat kenyang oleh perjodohan. Menjadi pelampiasan atas kekhawatiran kedua orang tua yang semakin tua, gadis gempal itu dipaksa cepat menikah. Padahal, semua orang di muka bumi ini jelas tahu kalau mencari pasangan untuk sehidup semati itu tidak segampang mencari barang di e-commerce. 

Terhitung sudah 30 pria yang dijodohkan dengannya dan Chandra adalah pria ke-30 itu. Awalnya, Rakhel enggan berekspektasi banyak padanya. Terlebih pria itu cukup misterius mengenai pekerjaannya. Tapi, Chandra justru membawakan Rakhel sebuah keajaiban.

Perjodohannya dengan Chandra berjalan sangat lancar. Pria itu bahkan meminangnya ke jenjang yang lebih serius meski mereka belum lama dekat. Sayangnya, di hari pernikahan mereka, Chandra tiba-tiba menghilang. Lalu muncul 6 bulan kemudian bersama fakta mencengangkan yang selama ini ia sembunyikan.

Sejak awal, Rakhel sudah tahu bahwa kehidupan percintaan seorang gadis gempal sepertinya tak akan berjalan mudah. Namun, mampukah Chandra membuktikan bahwa hubungan mereka tidak sesulit apa yang Rakhel bayangkan?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Romance is Not Easy [ C O M P L E T E] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
One Day at Rainy Day  (END) cover
Gulita Yang Menerang (TAMAT) cover
Hello, KKN! cover
Luka Aditi cover
FORGETFUL LOVE cover
Menyentuh luka ( Tamat ) cover
NYARIS (TAMAT) cover
LANTANA cover
Bunga yang Berseri cover
MY SEXY MINISTER(Tamat) cover

One Day at Rainy Day (END)

12 parts Complete

Nada baru saja bernafas lega begitu selesai dengan perceraiannya. Namun, siapa sangka, pertengkaran hebatnya dengan Aras malam itu malah membawanya ke rahasia tidak masuk akal pria itu. Bagaimana bisa, Aras suaminya selama lima tahun ini seranjang dengannya bukanlah sosok manusia seperti dirinya. Bagaimana bisa, di hari biasa di suasana sore yang biasa, Nada diberi fakta bahwa selama ini ia dinikahi dengan seorang yang hidup di dua dunia berbeda.