
Sascha Geofrey, adalah seniman muda Jerman. Tak pernah mengenal cinta hingga pertemuannya yang tak disengaja dengan Vane Roosevelt di taman universitas, di bawah langit merah yang menggantung rendah. Sepatah kata meluncur tanpa rencana, satu senyum membalas tanpa janji. Dalam keheningan yang nyaris tak berarti, gema perasaan mulai tumbuh. Pelan, namun tak terbendung. Dan di sanalah, dalam benturan bahasa, luka, dan warna, cinta pertama mulai melukis jejaknya. [ © saramonyc, ²⁰²⁵ ]All Rights Reserved
1 part