Story cover for SNOW OMEGA ❄️ [BIBLEBUILD] by _Red-Lotus_
SNOW OMEGA ❄️ [BIBLEBUILD]
  • WpView
    Reads 20,409
  • WpVote
    Votes 2,352
  • WpPart
    Parts 40
  • WpView
    Reads 20,409
  • WpVote
    Votes 2,352
  • WpPart
    Parts 40
Ongoing, First published Jul 11, 2023
Beautreus Vanya, seorang putra tunggal di negeri Riparian harus menjalani hidup dalam kebingungan karena takdir yang mempermainkannya. Beau a.k.a Biu harus mampu memilih salah satu diantara 3 Alpha yang datang melamarnya. 

Disatu sisi, jalan sayembara ini tidaklah mudah karena ketiga Alpha itu harus melindungi sang Omega yang selalu bersemangat. Mereka juga harus menghadapi masalah besar yang muncul di Negeri Riparian.
All Rights Reserved
Sign up to add SNOW OMEGA ❄️ [BIBLEBUILD] to your library and receive updates
or
#3mystic
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Love and Chances [BibleBuild] cover
The king's castle cover
Hello, My Baby Boy cover
The Haunted Island (BibleBuild) ✔️ cover
MY QUEEN  (End) cover
I DON'T KNOW (BBB)  cover
MUSE -When Inspiration Comes As Love- [ BIBLEBUILD ] [END] cover
Match Made in Heaven [BibleBuild] cover
Change The Fate Of Omega | VEGASPETE |END cover

Love and Chances [BibleBuild]

33 parts Complete Mature

Bible bertemu biu saat SMP di sebuah kota kecil dipinggir kota. Bible yang merupakan siswa pindahan dari kota besar harus beradaptasi dengan semua kondisi. Bible merasakan kejutan listrik di jantungnya ketika melihat biu duduk di sudut perpustakaan sekolah dengan hoodie biru, membaca buku dengan tenang "Sangat cantik, kenapa ia selalu menutup wajah cantiknya dengan penutup hoodie nya itu" gumam bible Siapa sangka sosok cantik itu menjadi ikon kesialan di lingkungan sekolahnya bahkan di lingkungan sosial. Tak ada yang ingin berteman dengan biu. Bible yang dirundung rasa penasaran dan kekaguman yang luar biasa pada paras cantik itu berusaha untuk mendekati biu, ya dia ingin berasama biu. "Kesempatan mu untuk terhindar dari hal sial terbuka lebar ble, tolong jauhi aku, aku lelah!" Ucap biu Bagaimana takdir mereka berdua?