Ini bukan kisah tentang manusia setengah siluman atau kisah fantasi lainnya. eits. jangan salah, ini cerita bukan sembarang cerita. ini kisah beda dari yang lain. mengisahkan seorang gadis bernama Zu si anak pendiam, cuek, tidak peka yang sayangnya sangat pintar dan cerdas. Memang benar tak ada manusia yang sempurna. saat Zu memiliki semua kecerdasan intelektual yang luar biasa sayangnya kecerdasan emosionalnya berada di titik minus. manusia antipati yang tidak suka mengundang masalah. karena bagi Zu, hidup bahagia adalah hidup yang tidak perlu mengeluarkan banyak tenaga bagaimana jadinya jika seoarang Zu yang sangat cuek dan jutek, di pertemukan dengan segerombolan manusia paling populer di seantero sekolah.....? dan bagaiamana jadinya jika makluk paling tampan dan populer di sekolahnya malah menyatakan cintanya pada Zu.....? masih sanggupkah Zu untuk tetap cuek dan jutek......? atau malah sebaliknya....? cuplikan: "Zu, if I say, I have a crush on you. are you ok with that ...?" (most wanted) "Ok. tapi maaf hati Zu dah penuh" (Zu) "kalau Zu mau nerima, nanti aku belikan permen susu plus strawberry milkshake, gimana ?" (most wanted) "makasih, tapi masa depan Zu sudah di taken sama dia. jadi nggak bisa nerima yang lain" Telunjuk mungil Zu menunjuk tepat pada siswa yang terkenal dingin dan sangat di hindari oleh hampir seluruh penghuni SMA 17 Agustus. sedangkan orang yang Zu tunjuk, sudah melirik Zu dengat tatapan "are you kidding me" yang tercetak jelas di wajahnya. oh, jangan lupakan tatapan dinginnya yang semakin dingin. hingga membuat bulu kuduk berdiri tanpa aba-aba. penasaran dengan kelanjutannya.....? yuk ikuti kisahnya