[TERBIT]
[Budayakan Follow Sebelum Membaca❗]
Harta yang melimpah, teman yang banyak, lalu kepintaran yang Zarra miliki nyatanya tak membuat kebahagiaan yang sempurna di hidupnya.
Zarra Alenna, ia merupakan salah satu santriwati teladan di Pondok Pesantren Al-Kamil. Banyak santri lain yang ingin seperti Zarra. Namun, malah sebaliknya, Zarra justru ingin hidup biasa saja. Ia merasa tak terlalu membutuhkan hal seperti itu.
Takdir itu tidak ada yang tahu, bukan? Kehidupan Zarra yang pada awalnya terkesan sempurna seketika hancur pada detik itu. Detik dimana ia mendapati kabar tentang meninggalnya sang ibu.
Pada akhirnya mau tidak mau ia harus berhenti meneruskan pendidikannya di pondok yang sudah ia anggap sebagai tempat kembali, dan melanjutkan di sekolah negeri pada umumnya. Namun, hal yang lebih buruk ia alami setelah itu. Ujiannya kali ini bagai air yang selalu menentukan titik celahnya untuk tempatnya bermuara.
Akankah Zarra sanggup melewati nya sendiri? Ataukah ada sosok penting di kehidupan Zarra yang dapat menjadi support system baginya?
START : 28 AUGUST 2024
END : 21 SEPTEMBER 2024
STATUS : TERBIT