Hubungan akan berharga ketika pasangan satu sama lain mencintai, apabila salah satu pasangan mencintai dengan terpaksa hubungan tidak akan berharga dan sebuah permasalahan akan datang tiba tiba. Seperti yang dialami Helen salah membuat keputusan yang membuat ia terjerat dalam sebuah permasalahan yang menyangkut tentang ketulusan dan pengorbanan. kekangan, ancaman dan pilihan yang membuat Helen bingung memilih mana yang harus diperjuangkan dan ditinggalkan. Dan disitulah datang seorang laki laki menyembuhkan luka hati yang sudah mati rasa, ketulusan yang ia berikan kepada Helen membuat Helen bingung harus mengorbankan siapa demi hati nya sembuh dan disitulah perjalan cinta yang sesungguhnya.All Rights Reserved
1 part