THE VILLAIN
  • Reads 2,007
  • Votes 172
  • Parts 12
  • Reads 2,007
  • Votes 172
  • Parts 12
Ongoing, First published Jul 22, 2023
HALO EVERYONE!

Bagaimana jadinya jika seorang gadis dengan wajah lugu, memiliki otak cerdas, licik, dan kejam bertransmigrasi ke dalam novel? Tak ada yang tahu jika gadis polos tersebut memiliki banyak mangsa untuk dijadikan sebagai objek aksi gilanya. Wajahnya saja yang polos tapi pemikirannya persis seperti psikopat.

Siapa lagi jika bukan Christa Zyrency Vinay. Psikopat berwajah lugu? Anggap saja begitu. Telah banyak korban yang di siksa olehnya, sanking tersiksanya, mereka akan memohon kematian pada-Nya. Sehingga suatu hari setelah ia menyiksa dan membunuh korbannya, ia malah mendapat karma akan semua perbuatannya. Gadis itu mati di hari yang sama dengan korbannya dan bukannya masuk ke alam baka ia malah bertransmigrasi ke dalam novel berjudul 'Cinta sang Pangeran'.

Entah kesialan atau karma karena telah memaki-maki tokoh-tokoh dalam novel tersebut juga karena banyaknya pembunuhan dan penyiksaan yang telah ia lakukan, Christa masuk kedalam raga sang antagonis yang akan mati ditangan Kakaknya sendiri.

✧✧✧✧✧

Angeline Valerie Mignolet, Putri bungsu dari Duke Mignolet itu mati ditangan kakaknya sendiri akibat percobaan pembunuhan yang ia lakukan pada Putri dari Grand Duke Anderson. Angeline tak terima jika Putra Mahkota lebih memilih Lady Roxanne menjadi Putri Mahkota dibanding dirinya.

Karena itulah ia berencana untuk meracuni makanan serta minuman yang akan ia berikan pada Lady Roxanne pada pesta debutant para gadis-gadis bangsawan.

✧✧✧✧✧

⚠️CERITA INI HANYALAH FIKSI BELAKA TIDAK ADA SANGKUT PAUTNYA DENGAN KEHIDUPAN NYATA! JIKA ADA KESAMAAN TOKOH, WAKTU, TEMPAT/LATAR BELAKANG ATAU SEBAGAINYA, MOHON DIMAKLUMI, SEBAB AUTHOR TIDAK TAHU MENAHU TENTANG HAL TERSEBUT.

SELAMAT MEMBACA!

⚠𝐓𝐞𝐫𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐩𝐥𝐚𝐠𝐢𝐚𝐫𝐢𝐬𝐦𝐞, 𝐣𝐚𝐮𝐡 𝐣𝐚𝐮𝐡 𝐝𝐚𝐫𝐢 𝐤𝐚𝐫𝐲𝐚 𝐒𝐚𝐲𝐚!

©𝐜𝐨𝐩𝐲𝐫𝐢𝐠𝐡𝐭 𝐛𝐲 𝐋𝐝𝐚𝐚𝐂𝐨𝐫𝐧
All Rights Reserved
Sign up to add THE VILLAIN to your library and receive updates
or
#694fantasi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Menjadi Permaisuri Yang Ingin Bercerai (New)  cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
The Screet Life [On Going] cover
TOPING BUMI cover
TRANSMIGRASI SANG KETUA cover
OM DAN AKU 21+  cover
JADI COWO cover
Transmigrasi si Bulat [END]  cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Become The Extras?! [BL] cover

Menjadi Permaisuri Yang Ingin Bercerai (New)

26 parts Ongoing

100% Fantasy Anna tidak pernah membayangkan akan masuk ke dalam novel yang terakhir ia baca sebelum tidur. Dan sialnya ia masuk ke tubuh Permaisuri yang sedang mengandung dan akan mati dibunuh oleh kaisar Huang. Jika tidak bisa kembali, maka satu-satunya cara agar tidak mati adalah dengan perceraian. Anna harus bercerai dengan kaisar dan membiarkan pria kejam itu bersama dengan gadis licik yang dia cintai.