Disetiap perjalanan hidup pasti ada cobaan, tapi tuhan selalu menjanjikan kebahagiaan setelahnya Setiap lembaran memiliki kisah tersendiri, tetapi lembaranmu adalah kisah favoritku -Langit- Menatap wajahmu dari kejauhan teramat cukup bagiku, senyum keikhlasan tampak dari mata teduhmu, saat pagi datang senyummu memeluk pikiranku, saat siang datang kau bagaikan payung yang selalu membuatku teduh, dan saat malam kau adalah kehangatan yang selalu membuatku jauh dari kedinginan -Auris- "Bagi dunia, kamu adalah satu orang, tapi bagi satu orang mungkin kamu adalah dunia" •••"dunia ini penuh dengan orang baik, jika kau tak menemukannya jadilah salah satunya"••• Happy Reading 🙌 have a nice dayAll Rights Reserved
1 part