Ombak Bintang || TXT [REVISI]
  • Reads 38,912
  • Votes 2,112
  • Parts 18
  • Reads 38,912
  • Votes 2,112
  • Parts 18
Complete, First published Jul 26, 2023
[Friendship, comedy, and angst]

Deru hidup tak selalu sendu, begitu pula deru tawa yang tak selamanya memendam rindu.

Kelima sudut bintang dengan masing-masing sinarnya, menjadi saksi bagaimana dunia berputar dan berhenti di poros kesedihan.

"Tante sama Candra berangkat, ya!"

Menjadi kalimat terakhir sebelum salah satunya memercik dan kembali dengan sepi. Meninggalkan mereka yang berpencar meraih sendu masing-masing, dengan cuplik kebahagiaan dan akhir yang tak tau pastinya.

"Kita kan ada 5, kita juga bersinar. Bintang kan ada 5 sudut, nah disetiap sudut itu ada kita. Di tengah tengah ada cahaya kita yang bersatu. Kalau kita pisah, sinar kita tetap ada, tapi gak seterang waktu kita bersama."






Rank
#1 in sadvibes [ 9-9-2023 ]
#1 in pantai [29-1-2024]
#7 in txt [6-7-2024]

Start: 21 Oktober 2023
Finish: 16 Juli 2024

[Revisi]

@mbaktara_
╰┈➤X: librarytara
All Rights Reserved
Sign up to add Ombak Bintang || TXT [REVISI] to your library and receive updates
or
#28motivasi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Rumah tak berpenghuni | Enhypen [pemula] cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
Saga dan Dirinya | PARK SUNGHOON cover
MY SECRET LOVER : NOONA | HARUTO cover
LAKUNA ₍ₜᵣₑₐₛᵤᵣₑ ₀₂'ₛ₋₀₄'ₛ₎ cover
꒰2꒱ The Mysterious House  cover
I'm the Protagonist  cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
『√』Black Umbrella | Kim Sunoo cover
JANGGALA -[ₜᵣₑₐₛᵤᵣₑ'ₛ ₀₀ ₛq]- cover

Rumah tak berpenghuni | Enhypen [pemula]

17 parts Ongoing

Perhatian : berhenti sementara membaca saat adzan berkumandang Hesan, Jendra, Johan, Satya, Sean, Jean, dan Rio adalah tujuh remaja yang memiliki persahabatan yang erat. Namun, dibalik senyum dan candaan tawa mereka, ketujuh cowok itu merahasiakan luka masing-masing. Suatu hari, salah-satu dari mereka tak sengaja menemukan satu rumah kosong, satu ayunan dan satu rumah pohon yang terlihat menyeramkan. Awalnya mereka ketakutan karena rumah itu memiliki aura misterius. Tapi, karena rasa penasaran mereka mengalahkan rasa takut, mereka memutuskan untuk masuk ke sana. Tak berselang lama rumah kosong yang mereka anggap horor kini menjadi tempat ternyaman dan sekarang tempat itu dijadikan sebagai tempat bermain. . . . . (Maaf ya kalau ada kata-kata yang bikin kalian bingung. kapan-kapan aku perbaiki)