65 parts Complete MatureSeperti bintang di langit, Kalanaya tau bahwa Ceilo tidak akan pernah bisa ia gapai karena letak mereka sangat berjauhan dan penuh perbedaan.
Hingga suatu hari Ceilo tiba-tiba saja meminta nya menjadi kekasih nya.
Kalana bingung karena ia sadar diri, dia hanya seorang mahasiswi yg mendapatkan beasiswa karena kemurahan hati sang pemilik kampus.
Dan Ceilo adalah putra bungsu sang pemilik kampus, bagaimana mungkin ia berpacaran dengan Ceilo yang bagi Kalana seperti bintang yang tak akan bisa tergapai meski Kalana sudah menyukai lelaki itu sejak pertama bertemu.
Hingga Kalana sadar bahwa ia tak pernah diperlakukan oleh Ceilo seperti layaknya seorang kekasih.
Lalu kenapa Ceilo meminta Kalana menjadi kekasih nya?
🔞 Contains of mature scene, explicit kissing, harsh word, toxic relationship, and mental health. please be wise.
18+
nb : Part prolog dan awal masih mentah banget belum ku revisi jadi sangat banyak kekurangan di part awal. Bakal aku revisi kalau ceritanya udah selesai dan aku ada waktu luang.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya.