Aku, Vereya?(Transmigrasi) {TERBIT}
  • Reads 4,717,916
  • Votes 136,564
  • Parts 20
  • Reads 4,717,916
  • Votes 136,564
  • Parts 20
Complete, First published Aug 22, 2023
"Tu-tunggu dulu, ini pasti adalah sebuah hayalan. mana mungkin aku jadi istri orang kaya, bahkan yang paling kaya!"

"emakkk! Aku bakalan hidup bahagia gak sih?"

"sebelum cerai, nikmati dulu uangnya pak suami."

Hena Alestia adalah seorang gadis yang memiliki tingkat kemageran yang sangat akut..

Hingga secara mengejutkan tertarik kedalam Novel yang tidak sengaja terinjak olehnya ketika dirinya ingin mengembalikan buku dalam rak..
 
Dirinya berfikir jika kisah yang akan dirinya hadapi sama seperti dalam novel.

"Tapi kenapa aku malah punya anak!!! gak bener ini ceritanya gimana sih kok bisa beda?"

❣️❣️❣️❣️


Semoga kalian enjoy dengan tulisan ku 🙏🌜

=======================================

Cover by: Pinterest 🌷


Jangan lupa berikan Vote pada kisah Vereya dan yang lainnya ❣️

Terimakasih banyak🧞🤸
All Rights Reserved
Sign up to add Aku, Vereya?(Transmigrasi) {TERBIT} to your library and receive updates
or
#665fantasy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
I'm Alexa cover
ALEXA || New Life ✓  cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
I'M FIGURAN [END] cover
FIX YOU cover
Jiwa Yang Berbeda ? (End) cover
Anti Romantic [END] cover
Love Beyond the Fortune cover
MAHESA cover

I'm Alexa

59 parts Ongoing

⚠️ BIASAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA ⚠️ - - Belum sampai diambang pintu kantin Alexa kembali berhenti, lalu melepaskan pecahan beling yang menancap pada sepatunya tanpa rasa ngilu. Setelah itu ia melepaskan sepatunya, terlihatlah kaos kaki putihnya yang sudah berubah warna menjadi merah darah membuat orang-orang yang masih memperhatikan nya kembali meringis. Baru satu langkah, sepatunya sudah berada di genggaman seseorang dan tubuhnya tiba-tiba melayang. Alexa sedikit tersentak saat wajah seorang lelaki begitu dekat dengannya, bagaimana tidak? Jika sekarang posisinya sedang berada di gendongannya dengan ala bridal. Tangan Alexa otomatis melingkar di leher laki-laki itu, mencari pegangan karena takut terjatuh. Apalagi sekarang ia hanya digendong menggunakan satu tangan, bayangkan hanya tangan kanannya saja yang menopang kaki Alexa, sedangkan tangan kiri laki-laki itu menjinjing sepatunya. - - #1 transmigrasi (051224) #5 fiksi (110125) #1 partnerincrime (221224) #5 narkoba (241224) #1 anakmotor (241224) #1 motor (080125) #1 gengmotor (030125) #2 acak (140125) #3 fiksiremaja (090125) #8 sekolah (110125) #1 cintasma (140125) #1 fiction (170125) #9 love (170125) #2 cintasekolah (190125) #3 geng (200125)