My Heroine
  • Reads 161
  • Votes 1
  • Parts 6
  • Reads 161
  • Votes 1
  • Parts 6
Ongoing, First published Aug 23, 2023
Mature
Kayla dan teman-temannya terus berusaha untuk mencari keberadaan Adedi setelah menghilang selama lebih dari satu dekade. Sementara itu, Adedi tidak tahu kalau dia sudah memiliki seorang putri hasil dari hubungannya dengan Kayla, yang Kayla beri nama Dahlia. 
Adedi bekerja sama dengan Putra Nagarawan untuk membentuk dunia baru, dengan kesepakatan teman-temannya diselamatkan dari kelompok Mochtar. Setelah proyek yang digagas oleh Putra Nagarawan selesai, Adedi mulai mencari keberadaan kesadaran Dahlia. Selama ini ingatan Adedi masih berhenti di masa sebelum dia menyepakati kontrak kerja dengan Kayla. Semua ingatannya mencintai Kayla telah hilang. 
Sementara itu mulai terjadi kerusuhan di mana-mana, orang-orang mulai protes tentang penggunaan angkatan bersenjata berjenis robot yang dipakai oleh pemerintah. Robot juga sudah mulai menjamur dimana-mana dan digunakan untuk membantu pekerjaan manusia, dari mulai pekerja toko, hingga polisi dan tentara. Demonstrasi menentang peraturan perundangan dan juga protes terhadap menipisnya lapangan pekerjaan karena digantikan oleh robot, para pejabat korup yang hukumannya tidak setimpal dengan kejahatan yang dilakukan mendesak masyarakat agar presiden yang ada sekarang untuk dilengserkan. 
Di sisi lain, Kayla dan teman-temannya menyebarkan simbol khusus yang hanya bisa dibaca oleh Adedi, sebab dia tetap yakin kalau Adedi masih hidup dan bersembunyi di luar sana. Adedi yang membaca simbol-simbol kode tersebut berusaha memecahkan dengan kemampuannya. 
Di saat Adedi dan Kayla berusaha untuk menemukan apa yang dia cari, Putra Nagarawan merencanakan sesuatu yang membuat negara ini terjadi perang saudara yang tidak akan bisa dicegah.
Semua pelindung bumi, ras-ras yang bersembunyi dari manusia mulai menampakkan diri untuk  mencegah kehancuran umat manusia. 
Apakah Kayla dan Adedi akan bertemu? 
Bagaimana jika pertemuan mereka malah akan mengakibatkan kehancuran dunia?

21+ Story
All Rights Reserved
Sign up to add My Heroine to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Menjadi Ibu Dari Antagonis  cover
cewek sangbrut cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
DANGER cover
Hurt, Mr. Donovan! (on going) cover
boypussy🔞 cover
Become An Antagonist (END) cover
Become The Antagonist's Wife (On Going) cover
Kota Seribu Lantai cover

PEONY - Antagonist's Sex Slave

23 parts Ongoing

Dalam novel dewasa berjudul Aggressive, Peony adalah tokoh figuran dan 'mainan ranjang' sang antagonis gila sekaligus second male lead; Kaisar Khezar. Di awal cerita, Peony mati dibunuh Kaisar dalam keadaan mengandung buah hati mereka. Peony, yang namanya sama dengan tokoh tersebut, hidup kembali sebagai Peony dalam novel Aggressive dan memilih untuk mati lebih awal daripada harus menjadi budak Kaisar yang ujung-ujungnya akan tetap mati juga. Hanya saja Peony takut bunuh diri sehingga yang dia lakukan adalah mengganggu Kaisar Khezar agar Kaisar marah dan langsung membunuhnya. Tapi ..., "Yang Mulia, tolong bunuh aku!" teriak Peony. "Bunuh saja aku!" "Apa kau bilang? Cium?" Kembali Khezar mendaratkan ciuman singkat di bibir Peony setelah beberapa ciuman sebelumnya. "Sudah. Mau lagi, hm?" Bukankah Kaisar Khezar benar-benar gila? @kandthinkabout