Berhenti Sebut Aku Mandul [On Going]
  • Reads 209
  • Votes 49
  • Parts 7
  • Reads 209
  • Votes 49
  • Parts 7
Ongoing, First published Aug 27, 2023
Ingatanku tertuju pada peristiwa 17 tahun yang lalu.

Kala itu, aku masih tinggal bersama keluarga tercintaku di salah satu provinsi Jawa barat. Aku adalah mahasiswa jurusan hukum dan sudah memasuki semester empat.

Aku mengenal seorang gadis berdarah Jawa timur, Irene namanya. Namun teman-temannya akrab menyapa dia dengan sebutan Inem.

Aku kala itu, adalah seorang pelukis yang menjajakan daganganku dipinggir pantai tak jauh dari tempat tinggalku.

Saat itu, beberapa gadis muda liburan ke pantai itu, dan melirik lukisanku.

"Mas, lukisannya berapa?" tanyanya.

"Yang itu, murah saja, Neng. Ambilah 75 ribu." Aku tersenyum.

Pertemuan singkat itu, ternyata berkelanjutan. Irene sering mengunjungi pantai itu, karena seringnya bertemu akhirnya kami menjadi dekat.

Cinta tak pernah bisa memilih tentang dimana dia akan jatuh dan dimana dia akan tumbuh.

•••••••••••••••

{ MARI KAWAL CERITA INI SAMPAI TAMAT 🥰 }

📌JANLUP BANTU VOTE AND KOMEN NYA📌


Rilis - Sel, 1 Oktober 2024
End -
All Rights Reserved
Sign up to add Berhenti Sebut Aku Mandul [On Going] to your library and receive updates
or
#598cintaterlarang
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hello, KKN! cover
Just an escape cover
Dark Love cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Trapped With My Brother Friend cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Obsession cover

Hello, KKN!

44 parts Ongoing

"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24