DAFFODILS | TAMAT
  • Reads 6,914
  • Votes 1,663
  • Parts 44
  • Reads 6,914
  • Votes 1,663
  • Parts 44
Complete, First published Aug 28, 2023
"Gue hidup cuman untuk ngerasain penderitaan, ya? Dunia nggak mungkin sejahat itu, kan?"

WARNING!! TULISAN MASIH BERANTAKAN, KARNA INI KARYA PERTAMA. HARAP MAKLUM, CMIWW🐒

Biasakan follow dulu sebelum baca. Karna sedikit jasa darimu sudah bisa membuat hati author bahagia.

Cover by zeiyaaray 

***

Valery Asoka, seorang remaja berusia 17 tahun. Anggota geng motor dengan jabatan ketua pertahanan. Asoka sudah tidak mempunyai orang tua sejak kecil, ia kemudian diangkat oleh sepasang suami istri yang tidak bisa mempunyai anak.

Banyak permasalahan dan derita yang ia terima termasuk dibenci oleh ibu dari ayah angkatnya-Oma Yuli. Di tengah kesengsaraan itu, Asoka dipertemukan dengan seorang gadis tunarungu, Anjani Kasmawati namanya.

Wajahnya cantik, manis, dan tetap ceria meski Tuhan memberikan takdir pahit di dalam hidupnya. Setelah mengenal Anjani, Asoka merasa tertampar. Gadis itu saja masih bisa bersyukur meski keadaannya tidak baik-baik saja, kenapa dia tidak bisa?

Dari situ, Asoka telah menjadikan Anjani sebagai alasan mengapa dirinya harus hidup.

Note: Bunga Daffodils sering dianggap sebagai simbol kesepian karena sering tumbuh di ladang dan padang rumput yang jauh dari kota. Asoka dan bunga Daffodils mempunyai kesamaan, yaitu, kesepian.
 
✨Hashtag win✨

#1 - zayyan
#5 - cintadisma

⚠️ Plagiarisme dilarang mendekat. Karna cerita ini dilindungi oleh UU Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta Pasal 44 (UU Hak Cipta).

⚠️ Mengandung kekerasan dan juga luka berdarah.

⚠️ Semua yang ada di dalam cerita ini hanyalah fiksi belaka yang dikarang oleh author sendiri. Jika ada kesamaan nama tokoh, kejadian, mohon dimaafkan karna itu hanyalah kebetulan yang tidak disengaja.

⚠️ Hanya di platform Wattpad.

Start: Senin, 15 Januari 2024
End: Sabtu, 29 Juni 2024
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add DAFFODILS | TAMAT to your library and receive updates
or
#998luka
Content Guidelines
You may also like
ALTER EGO  by Gadisdiary_
67 parts Ongoing
Siapkan mental dan selamat menangis! INI CERITA PERTAMA, BELUM BERSERIES-SERIES Darah terus mengalir dari hidungnya. "Obat lo dimana? Lo mau gue antar ke rumah sakit?" "Gue capek Ra, gue gak butuh obat. Obat gak bisa nyembuhin sakit gue." "Lo gak akan mati 'kan?" Ran tersenyum lebar, namun matanya terlihat sedih. "Mungkin." ***** Ran, itulah nama panggilannya. Lelaki yang memiliki aura dingin dan sikapnya acuh terhadap sekitar ini memiliki sikap yang gampang berubah-ubah dalam dirinya. Ini terjadi karena masa lalunya yang sangat traumatic. Masa lalunya sangat tak pantas untuk kembali diingat oleh Ran, bahkan oleh siapapun. Selain itu masih banyak penyakit lainnya yang dia tutupi. Tak ada yang bisa mengerti keadaanya sekarang sebaik dirinya sendiri, bahkan keluarganya. Ahh, keluarganya sendiri yang membuat Ran menjadi seperti sekarang. Sudahlah, sudah terjadi. Jika Ran bisa kembali ke masa lalu pasti dia juga tak akan ingin lahir di keluarga seperti itu bukan? Bagaimana dengan gadis yang bernama Ra? Salah seorang gadis dari keluarga sederhana yang selalu mengekang dirinya sendiri dan terobesi untuk mendapat nilai sempurna. Tuhan mempertemukan mereka untuk saling membantu memperbaiki diri satu sama lain. Bagaimana caranya? Mari kita simak kisahnya yang tertulis dalam cerita Alter Ego. ______________________________________________ Tak ada kesempurnaan dalam cerita ini. Start 14 Maret 2021 New 1 September 2022 #1 Bipolar 27 Februari 2023 #1 Quotes 13 Maret 2023 #1 Bunuhdiri 06 Maret 2024 #1 Smile 30 April 2024 By Gadis Diary
You may also like
Slide 1 of 10
ALFA (SEGERA TERBIT) cover
GALEN KALENDRA (COMPLETED)✓ cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
ALTER EGO  cover
I'm the Protagonist  cover
My Brother Twins - [ E N D ] cover
Axel (Tamat) cover
My Dangerous Junior cover
THEORUZ cover
ARDAN MAHENDRA cover

ALFA (SEGERA TERBIT)

34 parts Complete

Gimana jadinya kalau seorang badboy jatuh cinta pada pandangan pertama? Pada seorang gadis yang ternyata adalah adik dari sahabat kakaknya? Ketua geng yang seharusnya sangar di depan anak buahnya malah berubah bucin, sebucin-bucinnya sama si cewek 😭😭 OMG! Bisa bayangin gak sih gimana lucunya seorang Alfarezin Keano Adibaskara kalau sedang di mabuk cinta?? Penasaran? Yukk kepoin ceritanya!! ⛔JANGAN LUPA FOLLOW SEBELUM MEMBACA⛔ ❤Highest Rank #1 couplegoals ❤Highest Rank #1 Marriagelife ♥Highest Rank #1 Mostwanted ❤Highest Rank #1 Youngadult ❤Highest Rank #1 Gaby ❤Highest Rank #1 Playboy ❤Highest Rank #1 Alfa ❤Highest Rank #1 Geng ❤Highest Rank #3 Romantis ❤Highest Rank #5 couple ©20 July by. uchihacia