TRAPPED (END)
  • Reads 118,383
  • Votes 7,205
  • Parts 27
  • Reads 118,383
  • Votes 7,205
  • Parts 27
Complete, First published Sep 19, 2023
Bagaimana perasaanmu jika kamu dijebak oleh istrimu dan dibihongi habis-habisan?

Hal itulah yang terjadi pada Bara Paramudya Setiaji yang dijebak oleh Mutiara ayu Rengganis. Bara harus menikahi Muti-gadis yang lebih muda 15 tahun darinya karena telah mengambil kesucian gadis itu.

Bara menerima dan menikahi Muti sebagai bentuk tanggung jawab. Laki-laki itu juga belajar untuk mencintai Muti dan berusaha membangun rumah tangga yang berlandaskan cinta. Bara berpegang teguh pada prinsip menikah cukup satu kali seumur hidup.

Namun setelah 6 bulan pernikahan, kedok dan kebohongan Muti terbongkar. Ternyata Bara telah dijebak dan dimanfaatkan oleh gadis muda itu.

Akankah Bara mempertahankan rumah tangga mereka setelah gadis itu mengakui perasaannya kalau dia telah jatuh cinta kepada Bara? 

Atau justru Bara akan menceraikan Muti karena kepercayaannya sudah tidak tersisa untuk gadis muda itu?
All Rights Reserved
Sign up to add TRAPPED (END) to your library and receive updates
or
#328persahabatan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
You are Perfect cover
Diary Mugari Tengilwati (SELESAI) cover
Luka dan Obatnya cover
Relationship ( Squel Reyfan ) cover
Because You [Completed] cover
Skripshit cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Friska (Tamat) cover
Stay With Me cover
Wife? [COMPLETE] βœ” cover

You are Perfect

14 parts Ongoing

𝐍𝐒𝐫𝐦𝐚π₯𝐚 π’π‘πšπ₯π¬πšπ›πžπ₯π₯𝐚, sosok perempuan mungil yang memiliki sifat pendiam dan kurang bergaul. Mala, begitu orang memanggilnya. Dia bukanlah seseorang yang terkenal, bukan juga orang yang pintar. Ia hanyalah murid biasa, bahkan sangat biasa. Menyukai teman sekelasnya yang jahil dan suka bercanda merupakan tantangan besar bagi Mala. Terlebih dengan sifatnya yang sudah mendarah daging, pendiam yang menurut sebagian orang kurang menarik. Namun, apa jadinya jika dengan sifatnya itulah yang membuat sang penguasa sekolah tertarik. Menariknya ke dalam kehidupan laki-laki tersebut yang gelap. 𝐌𝐚𝐫𝐯𝐚 𝐍𝐞𝐨 π’πžπ›πšπ¬π­πšπ₯𝐚, badboynya SMA BINTARO sekaligus menjabat sebagai ketua ekstrakurikuler Taekwondo. 𝖲𝗍𝖺𝗋𝗍 : 19 π– π—Žπ—€π—Žπ—Œπ— 2023 π–₯π—‚π—‡π—‚π—Œπ— -