Story cover for Game Over by manusiabiasaalahhh
Game Over
  • WpView
    Reads 992,584
  • WpVote
    Votes 91,517
  • WpPart
    Parts 46
  • WpView
    Reads 992,584
  • WpVote
    Votes 91,517
  • WpPart
    Parts 46
Complete, First published Sep 21, 2023
Hal yang paling menyedihkan adalah menyesali sesuatu yang tidak dapat terulang kembali. Hanya kata "Jika" yang terucap dan terdengar begitu menyedihkan. Manusia hanya bisa berandai-andai dan memohon ampunan-Nya.

Sama halnya dengan Jethro yang juga manusia. Pria itu hanya bisa menatap kosong bangunan di depannya yang telah habis di lahap oleh kobaran api. Tangisan tanpa suara dan jeritan yang tertahan adalah bukti begitu menderitanya pria itu karena tidak bisa menyelamatkan seseorang yang begitu penting bagi dirinya dari dalam sana. 

Game over.

Jethro Castillio kalah dalam permainan yang dibuat oleh keluarganya sendiri. Hidupnya hancur begitu ia mengetahui dirinya di khianati oleh orang-orang terdekatnya. Ia ditinggalkan sendirian tanpa adanya kebahagian. Dirinya seakan tenggelam di dalam lautan yang begitu gelap. 

Namun, bagaimana jika Jethro diberi kesempatan untuk mengulang kehidupannya? Akankah ia mampu untuk memperbaiki semuanya dan membalaskan dendamnya?

Play again?
YES      NO

****************

❗Karya asli hasil karangan sendiri [DON'T COPY MY STORY]

❗ Terdapat kata-kata kasar [Bijaklah dalam memilih bacaan]

 
Start: 20-09-2023
End: 04-01-2024

Rank:
#1 in useless [25/09/23]
#1 in berubah [30/10/23]
#1 in brothership [06/11/23]
#1 in sahabat [07/11/23]
#2 in family [07/11/23]
#1 in kesempatankedua [20/11/23]
#1 in rebirth [13/01/24]
#1 in revenge [08/03/24]
#1 in fantasy [06/01/25]
All Rights Reserved
Sign up to add Game Over to your library and receive updates
or
#50useless
Content Guidelines
You may also like
Pertemanan di balik Kutukan [On Going] by AYA_MNK
24 parts Ongoing
🥀Cerita ini 100% karangan dari saya sendiri jadi mohon di hargain, jika memang tidak suka maka tidak usah di baca dan jika suka jangan lupa beri vote dan komen yaksss!!! ⚠️ INGAT DI LARANG PLAGIAT, COPY PASTE, MENIRU, MENJIPLAK, ATAU SEJENIS NYA. DON'T! Saya mungkin tidak tahu tapi allah tahu. Rintik hujan perlahan jatuh dari langit kelabu, tetesannya menimpa tanah kering dan retak, menciptakan lingkaran-lingkaran kecil yang segera lenyap bersama debu. Namun tak lama, langit seolah tak sanggup lagi menahan kesedihannya. Hujan turun semakin deras, membasahi tubuh seorang gadis yang berdiri diam di tengah kehancuran. Luka menganga di hampir seluruh kulitnya, darah mengalir perlahan, menyatu dengan air hujan yang mengalir di tanah. Namun ia tetap tak bergerak. Pandangannya kosong, tatapan hampa tanpa harapan, seolah jiwanya telah pergi jauh meninggalkan raganya yang lelah. Di sekelilingnya, dunia yang dulu penuh kehidupan kini tinggal puing dan arang. Tanah yang dulu dihiasi hamparan rerumputan hijau telah terbakar hingga hitam dan tandus. Pohon-pohon yang dulunya menjulang kokoh kini rebah, patah, dan hangus, tak menyisakan satupun daun yang selamat. Segala yang dulu indah, kini lenyap tanpa jejak, tersapu oleh sesuatu yang lebih kejam dari waktu, kehancuran yang tak memberi ampun. "Aku menghancurkan semuanya ... Aku seorang monster!" bisiknya lirih, dan setetes air mata mulai mengalir keluar dari ujung matanya, tak bisa dibedakan apakah itu air hujan atau air penyesalan. "Aku menyakiti orang-orang, aku membunuh orang tak bersalah ... Aku benar-benar seorang monster!" Air matanya menetes, bercampur dengan darah dan hujan. Dan dari bibir pucatnya, hanya satu kalimat yang terus berulang kali dia ucapkan, seperti sebuah mantra penyesalan yang tak berujung. "Maaf ... maafkan aku ... maaf ...." Dibuat : Sabtu/31/Mei/2025 Selesai : ??? Written by :AYA_MNK ©hak cipta dilindungi Allah SWT
Queen And Her Devil Boy {Completed) by Yui_Sya
32 parts Complete
Cleo, si 'Ratu' kejam, tidak ada yang mampu menaklukannya. Baginya semua pria kecuali yang berguna baginya adalah kuman yang mengotori jalannya. Bahkan ayahnya pun, ia buat kalah dan menangis pada permainan yang ayahnya atur sendiri. Gadis bar bar yang tidak percaya cinta sampai Zealan, si bocah iblis masuk ke dalam hidupnya lagi dan menariknya dalam perjalanan roller coaster yang melelahkan, namun selalu membuat Cleo penasaran dan tidak bisa menolak. Cleo yang akhirnya mulai tergerak harus menelan pill pahit saat menemukan fakta kenapa zealan mengejarnya. ~🖤~ Kamu... sedikit manipulatif." Cleo memilih kalimatnya dengan hati-hati. Bukannya mengelak atau tersinggung, Zealan malah tersenyum. "Kenapa kakak bisa punya pikiran kaya gitu?" "Karena kamu buat aku berpikir kalau kamu.... Menyukaiku. Cleo hanya bisa menyelesaikan kalimatnya di dalam hati. "Aku apa?" Tanya Zealan dengan nada tenang namun matanya tidak bisa menutupi antusias yang ia rasakan. "Kamu bocah iblis!" Kata Cleo dengan geram. Raut wajah Zealan meredup dengan jawaban asal Cleo. Jelas dia menginginkan jawaban lain dari Cleo. "Bagaimana jika, apa yang kamu pikir itu benar? Apa yang kamu pikirkan tentang aku ke kamu itu benar?" Bisik Zealan di telinga Cleo. "Apa yang akan kamu lakukan, Cleopatra?" ~🖤~ "Kau membuktikan sesuatu padaku. Bahkan ada orang yang bisa lebih brengsek darinya." Suara Cleo bergetar. "Aku membencimu!" Kata Cleo sambil menggretakkan gigi saking geramnya. Satu tetes air mata Cleo mengalir dipipinya. "Lebih dari aku membencinya! Jangan pernah muncul dihadapanku lagi!"
Surat Cinta untuk Diriku Sendiri by manusiaawan
31 parts Complete Mature
"Semelelahkan apapun hidup, tolong jangan mati di tangan sendiri." ______________________ "Aku nggak mau ngerasain mentalku kembali hancur berantakan hingga rasanya hampir mati hanya karena cinta. Itu sebabnya, aku selalu takut untuk jatuh hati lagi." Ya, Ditha Aquila selalu takut kembali dibuat terluka sampai tak sadar bahwa ia sudah jadi sumber luka bagi Juna Pradirga. Lihatlah pada kebodohan yang ia buat. Takut ditinggal pergi, tetapi menomorsatukan ego dan gengsi. Ingin diyakinkan, tetapi tak pernah memberi kepercayaan. Mengharapkan yang serius, tetapi memutuskan hidup dalam hubungan tanpa status. "Aku merasa nggak pantas untuk dicintai oleh siapapun bahkan oleh diriku sendiri, Juna. Kamu hanya akan terluka bila tetap nekat jatuh cinta sama seseorang yang hidupnya hanya dipenuhi oleh luka dan trauma. Kamu jelas berhak dapat yang lebih baik dariku. Jadi, hentikan perasaanmu hari ini sebelum terluka olehku esok pagi." Lebih dari ketakutannya untuk kembali dilukai, Ditha percaya bahwa orang yang mentalnya tidak stabil memang tak pantas untuk dicintai. Sebab bagaimana mungkin ia mencintai raga yang lain saat dirinya sendiri masih seringkali ia sakiti? Biar aku bertanya, apa yang akan kau putuskan jika seseorang datang pada saat luka masa lalumu belum sepenuhnya hilang? Memilih menerimanya? Atau justru, menolak kehadirannya dengan dalih sakit hatimu yang belum pulih? Keduanya sama-sama berisiko. Namun, kita selalu bisa memilih, risiko mana yang akan kita ambil. "Ketika cara paling mudah untuk mencintai diri sendiri adalah dengan berhenti sejenak mencintai orang lain." PERINGATAN ⚠ Cerita ini bertemakan mental health. Pada beberapa part mengandung konten sensitif seperti adegan kekerasan fisik, self harm, hopeless, trust issues, dan suicidal thoughts. Publish : 1/09/2021 - 25/12/2021 Revisi [ New version ] : 19/02/2023 - Rank : #2 in puisi [04/10/22] #5 in quotes [16/08/23] #1 toxic relationship [31/07/22] #1 trustissue [28/08/22] #1 loveyourself [09/08/2
Husband In Second Life ✓ by FebbFbrynt
22 parts Complete Mature
[Cerita lengkap tersedia di Noveltoon] _____ Vernatha Aira Lexandra, atau yang di panggil Natha--dia terlahir kembali. Di kehidupan sebelumnya, Natha tak pernah menduga bahwa adik perempuannya mengambil suaminya dan mengambil semua yang dia miliki. Lalu, suami dan adik perempuannya yang selalu Natha percayai, menghianatinya. Mereka berhubungan di belakang Natha dan bekerjasama mengambil hartanya sejak lama. Pada akhirnya, mereka menjatuhkan Natha ke dalam jurang yang sangat curam sehingga Natha langsung mati dengan menyedihkan dan tragis. Natha bersumpah untuk membalas dendam. Di kehidupannya yang kedua, Natha mengubah semua takdirnya. Dia memilih menikah dengan orang cacat, yaitu lelaki pilihan pertama yang akan di jodohkan dengannya. Hanya saja, pria itu mengalami Vegetatif (koma). *** Yang Natha ingat di kehidupan sebelumnya, pria itu tidak pernah pernah bangun sampai kematiannya sendiri. Namun, suatu hari .... "Apakah kamu yang merawatku?" Natha melotot kaget melihatnya bangun. *** Note); • Terdapat unsur dewasa (R18+)⚠️ • Hati-hati, terdapat skin uwu yang bikin jiwa jomlo meronta. Bikin bapeeeerr⚠️ • Konflik berputar-putar⚠️ •Bahasa baku⚠️ • Balas dendam, kekerasan, kata² kasar, dll, bukan untuk di tiru⚠️ • Cerita ini aku buat terinspirasi dari jalan cerita terjemahan. Tapi aku buat lagi dengan bahasa yang berbeda sesuai ide aku sendiri, ngetik sendiri, kata-kata/dialog aku buat sendiri. Jadi, cerita ini 100% tulisanku, tapi tidak dengan alurnya. ____ Start : 25 Agustus 2021 Finish : 30 Januari 2022 ___ Copyright © 2021 By Febbfbrynt
You may also like
Slide 1 of 10
A Fractured Soul cover
Regret cover
Pertemanan di balik Kutukan [On Going] cover
Queen And Her Devil Boy {Completed) cover
[✔️terbit] 1. The Girl That Hurt cover
faded and broken cover
Harsa Tuk Xiano  cover
Surat Cinta untuk Diriku Sendiri cover
Husband In Second Life ✓ cover
SELF LOVE cover

A Fractured Soul

56 parts Ongoing

Dua jiwa rusak, satu tubuh, satu dendam. Sebuah nama bisa menyelamatkanmu dari hukuman. Tapi tidak bisa menyelamatkanmu dari balas dendam. Syakira Alastrine telah mati-setidaknya secara harfiah. Namun jiwanya masih ada, berkeliaran di antara kebenaran yang disembunyikan dan luka yang dikubur dalam-dalam. Saat tubuh baru menjadi rumah bagi jiwanya yang hancur, Kyra bangkit bukan untuk hidup kembali... tapi untuk menghancurkan. Satu per satu topeng akan jatuh. Keluarga yang terlihat sempurna ternyata penuh kebusukan. Cinta yang dianggap suci justru menciptakan luka yang tak bisa sembuh. Dan mereka yang menyakiti... akan merasakan seperti apa rasanya dihancurkan perlahan. Karena tidak semua luka bisa sembuh. Ada yang hanya bisa dibayar dengan kehancuran. ~~~~ "She came back not to be saved- but to remind them what it means to suffer." ~~~~ ⚠️ PERINGATAN (Trigger Warning): Cerita ini mengandung konten yang sensitif dan tidak cocok untuk semua pembaca. Beberapa tema yang diangkat termasuk: • Perundungan (bullying) • Relasi inses • Kekerasan fisik & emosional • Pelecehan • Trauma psikologis • Balas dendam • Adegan kekerasan dan eksplisit (konten 18+) Dibaca dengan penuh kesadaran. Cerita ini bersifat fiksi dan tidak bertujuan untuk membenarkan atau mengagungkan tindakan berbahaya.