Story cover for Fox Flower; The Secret of Silver Phoenix  [Jaedo] by sasaivera
Fox Flower; The Secret of Silver Phoenix [Jaedo]
  • WpView
    Reads 1,768
  • WpVote
    Votes 209
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 1,768
  • WpVote
    Votes 209
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Sep 29, 2023
Ada empat hal yang selalu melekat dengan Kerajaan. 

Tahta

Politik

Darah

dan Wanita


Dalam ramalan kuno, Kerajaan ini hanya akan berjaya oleh mereka yang berelemen sejati AIR. Dan akan selalu ada kesialan dalam kelahiran kembar. Dan karena dua ramalan itulah Kerajaan ini terpecah belah dengan tahta penuh darah.

Jaehyun, Pangeran yang dipilih takdir, akan kah mampu memenuhi takdirnya sebagai pemilik tahta sementara dia terlahir kembar dan anak kedua? Jika harus maju, itu sama saja mengibarkan perang pada sang kakak, Taeyong, untuk memperebutkan tahta.

Disisi lain, Doyoung memiliki tujuan tertentu masuk ke istana dan menjadikan Jaehyun batu loncatan untuk meraih misinya dengan dalil mewujudkan takdir sang dewa yang mengharuskan Jaehyun menduduki tahta raja.

Dan lawan mereka adalah sang Ibusuri, Kim Jaejung.




Jaedo
Taeten
Johnil
GS (Gender Switch)
Bot/Sub is Female
Fantasy
Saeguk/History
All Rights Reserved
Sign up to add Fox Flower; The Secret of Silver Phoenix [Jaedo] to your library and receive updates
or
#163history
Content Guidelines
You may also like
The Curse of Royal Blood |Nomin  ✔  by sasaivera
27 parts Complete Mature
Kutukan mengerikan bagi kerajaan besar seperti kerajaan NCT sangat merisaukan penduduk, terlebih keluarga kerajaan. Ancaman musibah besar yang akan memusnahkan seluruh daerah milik kerajaan besar itu menjadikan semua penduduk bahkan petinggi kerajaan mendesak sang Raja, Lee Donghae untuk segera melaksanakan ramalan dari peramal terkenal asal negeri seberang saat menghadiri upacara suci kerajaan. Apakah ramalan itu benar adanya? Apakah jika ramalan itu dilaksanaan mereka akan selamat semua? Dan... siapa yang bisa mewujudkan ramalan itu? "Tidak! Aku tidak akan menyetujuinya. Sudah cukup aku kehilangan Moonbin. Aku tak mau kehilangan Jeno juga."-Selir Hui, Jung Sooyeon "Jangan egois, Hui bin. Aku juga merelakan Renjun untuk kerajaan ini." -Ratu Im Yoona "Cukup! Aku akan tetap memilih Jeno. Dia yang akan menjadi pewaris tahta dan pemutus kutukan itu." -Raja Lee Donghae "Hyungnim~... aku ikut..." "Tidak Haechan. Kau tak akan sanggup berkuda jauh. Tetaplah diistana dan jaga mereka untukku." "Tapi...." "Dengarkan kata Seja joha, hwangjanim. Beliau pasti tak ingin kau kenapa-kenapa." "Selalu begitu. Mentang-mentang kalian Alfa dan aku Omega." "Nana, kau mau kemana?" "Hanya ingin berjalan-jalan sebentar, eommonim." "Bertemu Jisung?" Cast : NCT DREAM,U,127, SUJU (Donghae, Siwon, Leeteuk), SHINee (Minho), GG/SNSD (Yoona, Jessica/Sooyeon, Tiffany/Miyoung), Fx (Kristal/Soojung), EXO, ASTRO (Moonbin, Cha Eunwoo, MJ/Myungjun), TVXU/DBSK (Yunho, Jaejung), Kangta AU! ABO vers! BxB! Royal/Saeguk! Nomin, Markchan/Markhyuck, Renle, Caswoo/Luwoo, Jaedo (JaehyunxDoyoung), Taeten (TaeyongxTen), Johnil (JohnnyxTaeil) dst....
You may also like
Slide 1 of 9
Scelta reale (JAEMREN vers) END cover
Morality : A Prince's Tale ✔️ cover
Baby On The Way cover
FANTASIA ✓ cover
𝚁𝙸𝚂𝙴𝚃 ✔ cover
Throne Of Desire | Hyunlix Completed✔️ cover
The Curse of Royal Blood |Nomin  ✔  cover
NISKALA • HyunJeong cover
Born as the Villain's Little Brother || SOOBJUN/YEONBIN (S1 END) cover

Scelta reale (JAEMREN vers) END

24 parts Complete Mature

皇家之選 (Huángjiā zhī xuǎn) 로얄 초이스 (loyal choiseu) Royal Choice Seo Renjun benar benar tidak mau menerima sayembara dari Sang Raja-Ayahnya, tetapi ayahnya tetap memaksa demi kemaslahatan rakyat dan kerajaan. Mereka butuh keturunan dan itu harus dari Renjun. Faktanya adalah Renjun bisa saja mencari lelaki diluar disana untuk menghamilinya. Tapi bukan itu masalah untuk keluarganya melainkan pendamping yang akan membimbing bersama dengan mendidik anak dari Renjun kelak nanti. -------- "AYAH!!! BAGAIMANAPUN JUGA AKU TETAP TIDAK MAU SAYEMBARA ITU DILAKUKAN" "Meskipun kau menolak bahkan sampai kau ingin matipun. Itu tidak akan terjadi Seo Renjun! Ini perintahku untukmu sebagai Putri Mahkota. Kau harus mencari Putra Mahkotamu sendiri, kau bisa memanfaatkan sayembara ini untuk dirimu. Aku serahkan semua kepadamu, anakku"