Story cover for Ku Pilih Jalur Langit  by bluebee_09
Ku Pilih Jalur Langit
  • WpView
    Reads 22,812
  • WpVote
    Votes 784
  • WpPart
    Parts 22
  • WpView
    Reads 22,812
  • WpVote
    Votes 784
  • WpPart
    Parts 22
Ongoing, First published Oct 13, 2023
1 new part
New version!!



Tak disangka ternyata Aruna telah di nikahi 1bulan sebelum ayahnya meninggal, Aruna tidak mengetahuinya bahkan suaminya itu ternyata seorang ustadz untuk dirinya belajar agama. Namun sang bunda tetap saja mengirimkan Aruna ke pesantren yang ternyata pesantren tersebut milik suaminya.

•••

Melangitkan doa,
Membumikan rasa.
Terlihat diam, tpi doanya bergerak ke langit.
•gus Zaidan


"Terimakasih takdir mu ya Allah,ini kah semua jawaban dari doa-doa ku? terimakasih ya Allah."


•••


"Bunda itu sayang kamu papah juga sayang kamu,makanya papah dan bunda menyuruh kamu untuk ke pesantren."

"Gak ada cara lain bunda? Selain aku harus masuk pesantren?"tanya Aruna ,jujur dirinya malas akan dunia pesantren.

"Ada, belajar agama di rumah sama ustadz 4× dalam 1 Minggu."jawab bunda.

"What! Ayolah bunda 1× dalam 1 Minggu aja"tawar Aruna.

"Gak ada tawar menawar,pilihan kamu hanya dua. Masuk pesantren selama 3tahun lebih atau belajar agama di rumah 4× dalam 1 Minggu!."

"Gada pilihan yang tepat bundaaa"keluh aruna.

"Terserah, pikirkan baik-baik."ucap bunda lalu pergi meninggalkan Aruna yang sedang uring-uringan.

🦋🦋🦋




⚠️BANYAK KATA-KATA KASAR & UMPATAN
       AWAS JUGA JANGAN SAMPE BAPER! NANTI SUSAH                              
       DEH NYEMBUHINNYA 

BISMILAH INSYAALLAH INI CERITA KE II KU

YANG BELUM BACA

Assalamu'alaikum Mas Santri

BACA DONG SERU TAU.
All Rights Reserved
Sign up to add Ku Pilih Jalur Langit to your library and receive updates
or
#1ning
Content Guidelines
You may also like
DIA JAWABAN DARI DOAKU  [SELESAI]✅ by Tataaa_desyana06
37 parts Complete
SERIES 1 OF GUS REYHAN UNIVERSE GUS REYHAN-NADIRA HATI-HATI TYPO BERTEBARAN‼️ Start:7 Juli 2022 End: 2 September 2023 •Reyhan Mukhtar Al-Fariz Seorang Gus dan juga dokter yang terkenal dengan sifat tegas, dingin dan juga cuek. Siapa yang menyangka, Gus Reyhan akan berubah menjadi lembut dan manja saat bersama dengan Nadira istrinya. ••• •Nadira Zyana Utsman Gadis cantik yang terkenal dengan sifat bar-barnya, Namun bagi orang-orang Nadira dikenal sosok perempuan yang baik dan suka menolong. Siapa sangka bahwa dia akan menikah dengan Gus Reyhan, gurunya yang sering menghukumnya di pesantren. "Mas, sampai kapan Dira harus kayak gini. Dira gak sekuat yang mereka kira" ucapnya memandang ke arah Gus Reyhan dengan mata berkaca-kaca. Gus Reyhan mengelus kepala Nadira, kemudian tersenyum. "Sayang....kamu tahu? Ucap Gus Reyhan sambil terus mengelus kepala Nadira. "Sabar memiliki dua sisi, sisi yang satu adalah sabar, sisi yang lain adalah bersyukur kepada Allah" ucapnya sambil terus mengelus kepala Nadira Mendengar hal itu Nadira sontak memeluk Gus Reyhan dengan sangat erat, ia sangat beruntung memiliki suami seperti Gus Reyhan. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Haii para pembaca! Ketemu lagi dengan saya dan cerita baru saya. Itu tadi adalah sinopsis dan sedikit bocoran untuk kalian. Dah ya bocorannya, silahkan dibaca dan share ke teman-teman ya ajakin biar baca cerita saya! "happy Reading" ⚠️ PERINGATAN ⚠️ • CERITA INI HASIL PEMIKIRAN SAYA SENDIRI • JIKA ADA KESAMAAN DALAM KALIMAT, ALUR CERITA DAN NAMA TOKOH ITU HANYALAH SEBUAH KETIDAKSENGAJAAN (TIDAK ADA UNSUR MENJIPLAK) • JANGAN SALAH LAPAK DI CERITA SAYA! •DI MOHON AGAR BISA MEMBEDAKAN MANA TOKOH FIKSI DAN REAL YA! 🏆Rating🏆 • Gusku (2) •Gusku (1) •Pernyataan (1) •Tasbih cinta (1) •Hafiz (3) •Hafiz (1) •Romanceislami (2) •Khitbah (1) •Islam (1) •pondok pesantren (3) •santri dan Gus (1)
Gus Adnan dan Istri Nakalnya  by Rubybe_
45 parts Complete
"Bunda gak bisa mengambil keputusan kayak gitu!" Mata seorang gadis itu menatap Bundanya tajam. Dia paling tidak suka jika ada seseorang yang mengambil keputusan seenak jidat tanpa mendiskusikan kepada-nya. "Keputusan Bunda dan ayah sudah bulat Nak. Ini demi masa depan mu juga." ••••••••••••• Ambreyna Calista. Namanya nampak cantik begitu juga orangnya tapi sikapnya yang bar-bar membuat siapa saja akan sedikit takut. Saat umurnya menginjak 19 tahun selang 1 tahun dirinya Lulus dari SMA, dia dijodohkan oleh seorang Gus yang bahkan gadis itu tak kenal sama sekali. Apakah Dia akan menuruti setiap perkataan suaminya? Atau malah tidak peduli? "Maaf ya Gus, Stop ngatur-ngatur Saya. Urusi aja tuh santri-santrinya." Gus Adnan dan istri nakalnya ☘️ (Jika ada kata-kata yang tidak mengenakkan maaf ya saya mengetik dengan mengikuti apa yang keluar dari otak) (END) 📌 Jangan Plagiat cerita aku!! Ini murni dari pemikiran dan imajinasi aku!! Sana pergi kalo mau plagiat selagi aku masih mau memperingatkan!!! 📌 Minimal baca 2 bab, siapa tau ketagihan Sampek ending 💅🏻 📌 Vote dan komen kalo kalian suka 😍 kalo gak suka gak maksa!! ⚠️ 𝗮𝗱𝗮 𝗯𝗲𝗯𝗲𝗿𝗮𝗽𝗮 𝗮𝗱𝗲𝗴𝗮𝗻 𝗸𝗲𝗸𝗲𝗿𝗮𝘀𝗮𝗻, 𝗸𝗮𝘁𝗮-𝗸𝗮𝘁𝗮 𝗞𝗼𝘁𝗼𝗿 𝗷𝗮𝗱𝗶 𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗯𝗶𝗷𝗮𝗸 𝗸𝗮𝗿𝗲𝗻𝗮 𝗮𝗸𝘂 𝘀𝘂𝗱𝗮𝗵 𝗺𝗲𝗺𝗽𝗲𝗿𝗶𝗻𝗴𝗮𝘁𝗸𝗮𝗻!!!
You may also like
Slide 1 of 10
Attar  cover
DIA JAWABAN DARI DOAKU  [SELESAI]✅ cover
Dia Nazzam  cover
TAUTAN CINTA [ Revisi ] cover
PERANTARA SURGAKU [END] cover
cinta yang terlambat cover
Gus Adnan dan Istri Nakalnya  cover
Annam Al Abbiyan  cover
CINTA SEORANG GUS [BELUM REVISI] cover
Astagfirullah, Sabrina! (TERBIT) cover

Attar

27 parts Complete

"Berhenti jadi anak berandalan, Attar! Mulai sekarang hindari jalanan, balap, sampai tawuran! Karena besok Papa dan Mama akan menjodohkan kamu dengan gadis yang kuat dengan agamanya." Deg! Dengan banyak paksaan. "Saya terima nikahnya dan kawinnya Maghifesya Zahira Azkia binti Fahreza Aditama dengan maskawin yang tersebut, dibayar tunai!" Ijab qobul itu berhasil terucap dengan lantang dari bibir Attar dalam satu kali tarikan napas. Sekarang pemuda itu sudah resmi menjadi seorang suami yang akan menanggung semua dosa-dosa sang istri, Zahira. Nasib malang! Orang tua Attar menjodohkan dirinya dengan gadis di masa lalu saat baru saja, dia putus hubungan dengan Alea. Alea, kekasihnya yang bersamanya hampir tiga tahun hamil dengan lelaki lain. Attar sangat mencintainya, daya Attar ingin menikahi Alea tetapi terhalang oleh restu orang tuanya yang malah memaksanya menikahi Zahira. Iya, Zahira. Teman kecilnya. Yang dulu sempat ia cintai. Sekarang gadis yang kuat dengan agamanya itu kembali datang laksana membuat hidup Attar terbalik 180 derajat. ---- Akan jadi apa cerita ini? Jika dua pasang yang amat sangat mempunyai karekter bertubrukan terikat ikatan pernikahan yang sakral? Attar itu berandalan. Nakal, dan jauh dari kata sholeh! Sedangkan Zahira itu lugu. Baik hati, dan kuat pada agamanya. --- Start: 16 Juni 2022 Finish: